Breaking News:

Tips Kesehatan

4 Makanan yang Bisa Mencegah Penyakit Kanker Usus, Ada Alpukat hingga Ubi

Kanker usus merupakan penyakit yang mematikan setelah kanker paru-paru, namun makanan enak ini mampu mencegah penyakit tersebut

Editor: Wulan Kurnia Putri
Dr. Oz
Yogurt 

TRIBUNWOW.COM - Percaya atau enggak girls, kanker usus besar ternyata penyebab kematian pada perempuan dan laki-laki setelah kanker paru-paru.

Hal ini diungkapkan oleh American Cancer Society pada tahun 2013.

Dibandingkan dengan pap smear yang merupakan deteksi dini kanker serviks dan kanker payudara, kanker usus besar atau kolon juga bisa dicegah dari awal.

Deteksi ini cukup akurat karena mampu mendeteksi polip pra-kankersebelum berubah menjadi kanker sepenuhnya.

Bahkan, kanker ini bisa disembuhkan ketika masih stadium dini.

5 Manfaat Konsumsi Nanas bagi Tubuh, Menurunkan Badan hingga Pencegah Kanker Payudara

Kanker ini berkembang dari sel abnromal pada lapisan usus besar atau rektum, maka gizi memainkan peran yang cukup besar dalam meningkatkan atau menurunkan resikonya.

Lalu bagaimana cara mencegahnya?

Mengatur pola makan adalah salah satu cara mencegah kanker usus besar.

Faktanya, terdapat beberapa makanan yang dianjurkan untuk kita konsumsi karena dapat mencegah kanker usus besar. 

Berikut makanan pencegah kanker usus besar yang bisa kita konsumsi:

8 Langkah Untuk Mencegah Kanker Usus, Penyakit yang Diderita Istri Ustaz Nur Maulana

Alpukat 

Serat alpukat sangat penting memperlancar pencernaan dan mencegah munculnya polip.

Alpukat adalah salah satu makanan tinggi serat.

Selain alpukat, gandum utuh, oatmeal beras merah, dan kacang-kacangan hitam juga dipercaya mampu mencegah kanker. 

5 Manfaat Selada Air untuk Kesehatan, Mencegah Kanker hingga Meningkatkan Kesehatan Tulang

Ubi

Sumber: TribunStyle.com
Halaman 1/2
Tags:
Tips KesehatanKanker UsusKanker
Rekomendasi untuk Anda
ANDA MUNGKIN MENYUKAI

BERITA TERKINI

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved