Tips Kesehatan
Deteksi Dini Kanker Payudara, Begini Cara Periksa Payudara Sendiri di Rumah
Cara-cara sederhana untuk memeriksa pertanda awal kanker payudara bisa dilakukan sendiri di rumah.
Penulis: Ananda Putri Octaviani
Editor: Rekarinta Vintoko
Meski demikian, perlu diingat, pemeriksaan payudara sendiri saja tidak cukup untuk mendeteksi kanker dengan tepat.
Anda juga perlu melakukan pemeriksaan mammogram yang teratur.
Mammogram dapat mendeteksi kanker payudara sebelum benjolan dapat dilihat atau dirasakan.
Selain itu, kanker payudara juga bisa terjadi pada pria meskipun 100 kali lebih banyak terjadi pada wanita
Jadi pria pun sebaiknya juga melakukan pemeriksaan sendiri. (TribunWow.com)
Tonton juga:
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wow/foto/bank/originals/ilustrasi-kanker-payudara_20170405_211736.jpg)