Terkini Nasional
Buron KPK Harun Masiku Dikabarkan Meninggal Dunia, Refly Harun: Ataukah Sudah Ada di Akhirat?
Eks Politisi PDIP yang kini menjadi buron Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Harun Masiku dikabarkan meninggal dunia.
Penulis: Mariah Gipty
Editor: Tiffany Marantika Dewi
Channel YouTube Refly Harun
Refly Harun melalui channnel YouTubenya lantas ikut berkomentar soal isu kematian Harun Masiku pada Senin (18/5/2020).
Boyamin menuturkan, Harun Masiku sebelum Virus Corona melanda sempat ke Palembang.
"Nah, dari situlah kemudian sejauh yang saya lebih aktif gitu dibandingkan Harun Masiku untuk melacak-lacak misalnya juga ke Palembang, waktu masih belum Corona, itu juga blank karena aktifitas selama kampanye pun tidak banyak di sana," ujarnya.
Namun, kini sudah tidak diketahui di mana keberadaan Harun Masiku sama sekali
"Dan setelah kapalnya selesai juga enggak pernah ke Palembang lagi."
"Dan di Makassar juga enggak ada, di Jakarta juga enggak ada," ungkapnya. (TribunWow.com/Mariah Gipty)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wow/foto/bank/originals/refly-harun-melalui-channnel-youtubenya-lantas-ikut-berkomentar-pada-senin-1852020.jpg)