Berita Viral
Viral Detik-detik Kecelakaan Bus di Guci Tegal, Saksi Mata Bantah Ada Anak Kecil Main Rem Tangan
Video detik-detik kecelakaan maut bus di area wisata Guci, Kabupaten Tegal viral di media sosial, saksi mata bantah disebabkan anak kecil.
Editor: Lailatun Niqmah
Ayum menyebut, mesin bus masih dipanaskan saat bus meluncur ke bawah.
Ia menduga, ganjalan bus terlepas karena getaran.
Baca juga: Turun Ganti Baju, Romyani Cuma Bengong Bus Pariwisata Terjun ke Jurang Guci, Begini Pengakuannya
"Karena mobil getar-getar kali, terus dia getar bawahnya, ganjalnya lepas. Karena posisinya menurun ya nyeroloklah, namanya juga roda," sambung dia.
Sementara itu, sopir bernama Romyani (55) mengaku saat kejadian dirinya sudah mengaktifkan rem tangan dan mengganjal bus dengan balok kayu.
Bus ini disebut mengakut rombongan jemaah pengajian yang sebelumnya menginap di vila area Objek Wisata Guci.
Rombongan ini rencananya akan melanjutkan perjalanan ke Pekalongan, Jawa Tengah.
"Saya di belakang mobil. Habis mandi saya salin, itu kan mau berangkat. Saya ngobrol sama panitia. Saya kaget, saya bengong," ungkap Romyani, dikutip dari Tribunnews.com. (TribunWow.com/Lailatun Niqmah)
Berita terkait Kecelakaan Maut Lainnya
Sumber: TribunWow.com
| PSSInya Malaysia Ajukan Banding Putusan FIFA soal Dokumen Pemain Naturalisasi meski Akui Kesalahan |
|
|---|
| Detik-detik Kiper Bandung jadi Korban Tindak Pidana Perdagangan Orang Kamboja, Modus Main di Liga 2 |
|
|---|
| Malaysia Kibuli FIFA: Palsukan Dokumen Kakek-Nenek 7 Pemain, Gagal Plagiat Manuver Timnas Indonesia |
|
|---|
| Link Buat Foto Viral Brave Pink Hero Green Tanpa Instal Aplikasi, untuk Ganti Profil Instagram |
|
|---|
| 6 Fakta Mencengangkan Pratama Arhan & Zize: Hapus Foto Nikah, Foto dengan Mantan & 1 di Luar Dugaan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wow/foto/bank/originals/2edar-di-media-sosial-minggu-752023.jpg)