Breaking News:

Konflik Rusia Vs Ukraina

Kisah Horor Relawan Perang Ukraina, Dihajar Agen Rahasia hingga Lihat Mayat Tentara Rusia Dipajang

Sejumlah relawan yang berangkat pergi perang ke Ukraina mengaku mengalami sejumlah hal mengerikan dan pada akhirnya memilih pulang.

Penulis: anung aulia malik
Editor: Atri Wahyu Mukti
Kolase TheSun.co.uk dan Skynews.com
Foto kiri: Relawan perang asal Inggris, Ben Spann saat berfoto bersama tentara Ukraina. Foto kanan: Veteran tentara Inggris bernama Jason Haigh (34) sempat diinterogasi oleh agen Ukraina ketika menjadi sukarelawan di Kiev bertempur melawan pasukan Rusia. 

Ben menyampaikan, keesokannya, ia pergi mengunjungi markas militer Ukraina.

Pada pos pemeriksaan, Ben melihat jasad dua tentara Rusia dipajang berdiri dengan topi menutupi wajah mereka.

"Ini adalah peringatan kepada pasukan Rusia," ujar Ben.

Ben mengaku pada akhirnya dirinya dan rekan-rekannya gagal mendapatkan bantuan senjata dari pasukan militer Urkaina.

Pada hari ke-lima di Ukraina, Ben mulai merasa sedih karena telah meninggalkan keluarganya di Inggris.

"Ketika para relawan memilih untuk terjun lebih dalam ke Ukraina, saya memilih untuk pulang ke perbatasan," ungkap Ben.

Meskipun tak menyesal sempat pergi ke Ukraina, Ben justru merasa bersalah telah pergi sendirian meninggalkan rekan-rekannya.

Ben lalu menyarankan kepada warga sipil yang ingin menjadi relawan perang di Ukraina agar mengurungkan niat mereka jika tidak memiliki pengalaman militer.

"Saya tidak merekomendasikan warga non militer untuk pergi ke Ukriana," kata Ben.

"Saya kira Anda akan lebih menjadi beban bagi mereka," ujarnya. (TribunWow.com/Anung)

Berita terkait Konflik Rusia Vs Ukraina

Sumber: TribunWow.com
Halaman 4/4
Tags:
UkrainaRusiaAgen RahasiaVolodymyr ZelenskyVladimir Putin
Rekomendasi untuk Anda
ANDA MUNGKIN MENYUKAI

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved