Agenda Presiden
Komentar Sejumlah Pakar soal Pidato Prabowo di PBB: Pesan Tajam dan Gesture Dewasa
Simak komentar sejumlah pakar soal pidato Prabowo di PBB yang dinilai tajam dan dewasa.
Penulis: Magang TribunWow
Editor: Tiffany Marantika Dewi
Sementara Dino Patti Djalal turut memuji Prabowo.
"Ada kedewasaan berpikir dan sikap kenegarawanan ya, statesmanship yang ditunjukkan beliau dan ini tentu kontras dengan pidato sebelumnya yang disampaikan oleh Presiden Trump," imbuh Dino Patti Djalal.
3. Pesan yang Tajam
Analis komunikasi politik, Hendri Satrio menilai dari sisi gestur sampai cara berbicara Prabowo mewakili sikap percaya diri.
Menurutnya, pesan yang dibawakan Prabowo tajam dan lugas.
Alih-alih hanya pesan-pesan normatif yang disampaikan Trump.
Ia juga menilai jika peserta di forum tersebut juga nampak setuju dengan apa yang disampaikan Prabowo dalam pidatonya.
"Khususnya dalam konflik antara Palestina dan Israel, beliau benar-benar menyampaikan hal yang menurut saya luar biasa," ungkap Hendri Satrio pada Rabu (24/9/2025) dilansir dari YouTube tvOne.
Mengenai konflik Palestina Israel, Hendri Satrio menilai jika solusi yang dibawa Prabowo adalah solusi konkret.
Adapun solusi yang dimaksud adalah mengakui kedaulatan Israel dengan syarat harus mengakui kedaulatan Palestina lebih dulu.
Baca juga: Saat Wamenlu Arrmanatha Sebut Kondisi di Gaza Bak Kiamat hingga Sindir Resolusi PBB
(TribunWow.com/Peserta Magang dari Universitas Airlangga/Afifah Alfina)
Baca Selanjutnya di Google News
| Prabowo Beri Hormat Mantan OB yang Bangun Ribuan Rumah Subsidi, RI 1: Saya Jenderal, Saya Hormat Kau |
|
|---|
| Prabowo Sebut Budaya Anomali Pejabat yang Sudah Berubah Lewat Target Perumahan Menjadi 26 Ribu |
|
|---|
| Komentar Sejumlah Pakar soal Pidato Prabowo di PBB: Pesan Tajam dan Gesture Dewasa |
|
|---|
| Lawatan Prabowo ke Kanada: Tandatangani ICA CEPA sampai Perjanjian Pertahanan Negara |
|
|---|
| Detik-detik Prabowo Tegur dan Dorong Paspampres karena Tepis Tangan Jenderal Bintang 1 Negara Lain |
|
|---|