Timnas Indonesia
Aturan Baru setelah Timnas Indonesia Dibantai Australia, Media Dilarang Mendekat ke Pemain
Mendadak ada aturan baru soal pemberitaan Timnas Indonesia setelah dibantai Australia.
Editor: Tiffany Marantika Dewi
Tribunnews.com
PELEPASAN TIMNAS INDONESIA SENIOR - Ketua Umum PSSI, Erick Thohir memeluk seorang pemain Timnas Indonesia saat saat melepas delapan personel Timnas Indonesia di Hotel Fairmont, Jakarta Pusat, pada Minggu (16/3/2025), yang akan terbang ke Australia. 
Sekarang timnas Indonesia sedang bersiap lagi untuk menjalani pertandingan melawan Bahrain.
Duel laga kedelapan Grup C Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia itu akan digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (25/3/2025).
"Ya ini aturan baru dari sana begitu."
"Media dilarang sekarang," kata salah satu petugas keamanan. (*)
Artikel ini telah tayang di Bolasport.com dengan judul "Habis Dibantai Australia, Hotel Timnas Indonesia di Jakarta Dijaga Ketat Polisi, Media Dilarang Masuk."
Sumber: BolaSport.com
ANDA MUNGKIN MENYUKAI
			
			
		Berita Terkait :#Timnas Indonesia 
  
		
		| Untungnya Patrick Kluivert: Pulang Dapat Cuan, Kini Dilirik Ajax Amsterdam, Kontras Timnas Indonesia | 
				      										 
												      	 |  
				    
|---|
| Timnas Indonesia Bikin Mantan AS Roma Menyesal: Singgung Dosa Timnas Belgia, Seret Walsh & Ragnar | 
				      										 
												      	 |  
				    
|---|
| Berlian Abroad Timnas Indonesia Kans Punya Klub Baru di Putaran 2? Eks Klub Verdonk Ungkap Pengakuan | 
				      										 
												      	 |  
				    
|---|
| Timnas Indonesia Potensi Dapat Keuntungan setelah FIFA akan Gelar ASEAN CUP yang Diikuti 11 Negara | 
				      										 
												      	 |  
				    
|---|
| Bestie STY Klarifikasi pasca-Ucap Pilar Persib Biang Keladi Hasil Imbang Timnas Indonesia Vs Bahrain | 
				      										 
												      	 |  
				    
|---|