TAG
Kepulauan Seribu
-
Seorang ibu bernama Yusrilanita jatuh pingsan saat mengetahui pesawat Sriwijaya Air SJ 182 yang ditumpangi anaknya hilang kontak.
Senin, 11 Januari 2021
-
Pilot Sriwijaya Air SJ 182, Captain Afwan dihormati oleh orang-orang sekelilingnya karena kesalehan dan pribadinya yang baik serta ramah.
Senin, 11 Januari 2021
-
Foto profil terakhir milik Captain Afwan selaku pilot Sriwijaya Air menjadi sorotan pasca jatuhnya pesawat Sriwijaya Air SJ 182 yang dipiloti Beliau.
Minggu, 10 Januari 2021
-
Taufik bercerita, dirinya sempat dicurhati sang istri yang khawatir hendak terbang di tengah cuaca yang buruk.
Minggu, 10 Januari 2021
-
Kesaksian suami penumpang Sriwijaya Air SJ 182 yang sempat dikabari oleh istrinya soal penerbangan di-cancel hingga penerbangan ditunda.
Minggu, 10 Januari 2021
-
Penampakan bawah laut yang direkam oleh penyelam Kopaska memperlihatkan pesawat Sriwijaya Air SJ 182 yang hancur berkeping-keping.
Minggu, 10 Januari 2021
-
Biasa berkomunikasi lewat WA, Arneta bersama 3 anaknya berniat berlibur ke Pontianak untuk mengunjungi sang suami setelah 1 tahun tak bertemu.
Minggu, 10 Januari 2021
-
Berniat liburan mengunjungi suami di Kalimantan, seorang ibu dan tiga anaknya menjadi korban dalam jatuhnya pesawat Sriwijaya Air SJ 182.
Minggu, 10 Januari 2021
-
Keluarga besar Angga Fernanda (25) masih percaya ada keajaiban Angga ditemukan dalam kondisi hidup meskipun jatuh saat terbang menaiki Sriwijaya Air.
Minggu, 10 Januari 2021
-
Seorang ayah muda harus pergi lebih cepat dari Jakarta seusai merayakan kelahiran anaknya karena panggilan pekerjaan.
Minggu, 10 Januari 2021
-
Indah Halimah Putri, satu di antara penumpang pesawat Sriwijaya Air yang hilang kontak mengirim pesan terakhir pada keluarganya. Ini isinya.
Minggu, 10 Januari 2021
-
Pesawat Sriwijaya Air dengan nomor penerbangan SJ 182 dengan rute Jakarta-Pontianak jatuh pada Sabtu (9/1/2021).
Minggu, 10 Januari 2021
-
Dari puluhan korban Sriwijaya Air SJ 182, ada 2 pengantin baru, yakni Mulyadi-Makrufatul Yeti Sri, serta Putri Wahyuni Effendi-Ihsan Adhlan Hakim
Minggu, 10 Januari 2021
-
Hanya empat menit setelah lepas landas dari Bandara Soekarno-Hatta, Pesawat Sriwijaya Air SJ 182 jatuh di perairan Pulau Laki.
Minggu, 10 Januari 2021
-
Duka mendalam dirasakan keluarga korban jatuhnya pesawat Sriwijaya Air SJ 182, termasuk Ayu yang kehilangan 5 anggota keluarganya.
Minggu, 10 Januari 2021
-
Pesawat Sriwijaya Air dengan nomor penerbangan SJ 182 dengan rute Jakarta-Pontianak diduga jatuh pada Sabtu (9/1/2021).
Minggu, 10 Januari 2021
-
Pesawat Sriwijaya Air rute Jakarta-Pontianak dengan kode penerbangan SJY 182 hilang kontak pada Sabtu (9/1/2021) pukul 14.40 WIB, sebelum dinyatakan j
Minggu, 10 Januari 2021
-
Warga Mempawah Pontianak batal menjadi penumpang pesawat Sriwijaya Air SJ 182 yang jatuh lantaran menunggu hasil PCR SWAB Covid-19.
Minggu, 10 Januari 2021
-
Diduga barang tersebut berasal dari pesawat Sriwijaya Air yang dikabarkan hilang kontak. Barang yang ditemukan berupa kain pakaian dan beberapa kabel.
Sabtu, 9 Januari 2021
-
Polisi menemukan lima mayat ABK yang tersimpan dalam freezer kapal ikan, KM Starindo Jaya Maju VI di perairan Pulau Pari, Kepulauan Seribu.
Jumat, 18 September 2020
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved
ip-172-31-27-38