Profil
Sebulan Dipecat Timnas Indonesia, Sosok Eks Asisten Kluivert Ditunjuk jadi Asisten Ajax Amsterdam
Inilah profil Denny Landzaat, sosok mantan asisten pelatih Timnas Indonesia yang kini telah bergabung pada klub barunya, Ajax Amsterdam.
Penulis: Magang TribunWow
Editor: adisaputro
AZ Alkmaar U21 : 1 Juli 2014 - 30 Juni 2016.
Assisten Pelatih dari: Reinier Robbemond (24 Pertandingan), Martin Haar (20 Pertandingan).
Sejarah Kepelatihan Lainnya
AZ Alkmaar U17 (Pelatih Kepala) : 1 Juli 2016 - 30 Juni 2017.
AZ Alkmaar (Pelatih Individu) : 1 Juli 2014 - 30 Juni 2016.
Pelatih Individu dari: John van den Brom (79 Pertandingan), Marco van Basten (3 Pertandingan), Dennis Haar (3 Pertandingan), Alex Pastoor (2 Pertandingan).
Riwayat Transfer Sebagai Pesepak Bola
- Musim (14/15) : Willem II - Pensiun.
- Musim (13/14) : Tanpa Klub - Willem II.
- Musim (13/14) : Twente FC - Tanpa Klub.
- Musim (10/11) : Feyenoord - Twente FC.
- Musim (07/08) : Wigan - Feyenoord.
- Musim (06/07) : AZ Alkmaar - Wigan.
- Musim (03/04) : Willem II - Az Alkmaar.
- Musim (99/00) : MVV Maastricht - Willem II.
- Musim (96/97) : Ajax - MVV Maastricht.
- Musim (95/96) : Ajax U-19 - Ajax.
(TribunWow.com/Peserta Magang dari Universitas Sebelas Maret/Mareta Galuh Ayuningtyas).
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wow/foto/bank/originals/Kluivert-memimpin-Timnas-Indonesia-melawan-Australia.jpg)