Profil
Sebulan Dipecat Timnas Indonesia, Sosok Eks Asisten Kluivert Ditunjuk jadi Asisten Ajax Amsterdam
Inilah profil Denny Landzaat, sosok mantan asisten pelatih Timnas Indonesia yang kini telah bergabung pada klub barunya, Ajax Amsterdam.
Penulis: Magang TribunWow
Editor: adisaputro
Beberapa nama klub yang dimaksud antara lain Ajax Amsterdam, MVV Maastricht, Willem II, AZ Alkmaar, Feyenoord, Twente, dan satu-satunya klub Inggris, Wigan.
Dengan mengkoleksi sebanyak empat penghargaan hingga bukukan bermain sebanyak 450 pertandingan, 79 gol, 38 asis, dan 36.572 menit bermain dalam liga nasional.
1 Juli 2014, Denny Landzaat memutuskan untuk gantung sepatu dan beralih profesi di kursi kepelatihan hingga sekarang ini.
Baca juga: Tak Terus Terang, Bojan Hodak Akhirnya Beri Jawaban soal Rumor Jadi Pelatih Timnas Indonesia
Berikut ini profil Denny Landzaat yang dikutip Tribunwow.com dari laman resmi Transfermarkt.co.id.
Profil Denny Landzaat
Nama di Negara kelahiran / nama lengkap : Denny Domingues Landzaat.
Tanggal lahir / umur : 6 Mei 1976 (49 tahun).
Tempat kelahiran : Amsterdam, Belanda.
Kewarganegaraan : Belanda.
Periode rerata sebagai pelatih : 1,00 Tahun.
Lisensi kepelatihan : Lisensi A - UEFA
Agen : SEG.
Sejarah Kepelatihan Denny Landzaat sebagai Asisten Pelatih
Ajax Amsterdam : 17 November 2025 - sekarang.
Timnas Indonesia : 11 Januari 2025 - 16 Oktober 2025.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wow/foto/bank/originals/Kluivert-memimpin-Timnas-Indonesia-melawan-Australia.jpg)