Cerita Selebriti
Farhat Abbas Ogah Berdamai dengan Denny Sumargo: Harus Digigit Pakai Hukum
Farhat Abbas tak ingin damai dengan Denny Sumargo atau Densu setelah kejadian sang aktor mendatangi rumahnya.
Editor: Rekarinta Vintoko
TRIBUNWOW.COM - Farhat Abbas tak ingin damai dengan Denny Sumargo atau Densu setelah kejadian sang aktor mendatangi rumahnya.
Farhat Abbas ungkap, ia ingin memberi pelajaran Densu atas sikapnya selama ini.
Menurutnya, Denny Sumargo seharusnya dibawa ke jalur hukum agar bisa merubah sikapnya.
"Orang ini nggak bisa dibaik-baikin, harus digigit pakai hukum, baru dia agak sopan," ungkap Farhat
Baca juga: Denny Sumargo Tetap Santai meski Dilaporkan Farhat Abbas terkait Diskriminasi Ras
Di sisi lain, Denny Sumargo sendiri rupanya juga menyayangkan atas sikap dari Farhat Abbas.
Ia singgung Farhat yang ancam akan menghajar dirinya dan kini malah memutarbalikkan fakta. (*)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Kekeh Tak Ingin Berdamai dengan Denny Sumargo, Farhat Abbas: Harus Digigit Pakai Hukum
| Tour Guide Liverpool Syok Tahu Michael Owen Pernah ke Rumah Raffi Ahmad, Auto Ajak Rafathar Temenan |
|
|---|
| Kabar Bahagia dari Amanda Manopo, Umumkan Kehamilan Anak Pertama dengan Kenny Austin |
|
|---|
| Tangis Acha Septriasa Ceritakan Kembali Syuting dan Jauh dari Anak Lebih dari 2 Bulan |
|
|---|
| Hampir Sebulan Tak Muncul, Arafah Rianti Jalani Rawat Inap karena Sinusitis |
|
|---|
| Perseteruan Michelle Halim dan Agnes Jennifer Makin Memanas, Kini Jadi Perang Terbuka di TV |
|
|---|