Profil
Mengenal Kevin Diks: Pemain Potensial Timnas Indonesia Berikutnya, Shin Tae-yong Otw Pusing
Mengenal Kevin Diks, bek tengah FC Copenhagen yang dapat menjadi pemain potensial bagi Timnas Indonesia, Shin Tae-yong pusing.
Penulis: ElfanNugg
Editor: Rekarinta Vintoko
Dari berbagai prestasi yang dimiliki oleh Kevin Diks itu dapat dijadikan opsi oleh Shin Tae-yong dalam menambahkan pemain keturunan.
Namun, Shin Tae-yong pasti akan merasa pusing karena Timnas Indonesia kini memiliki banyak pemain keturunan yang apik.
Pasalnya, perfoma dari Kevin Diks yang makin lama semakin apik mungkin dapat menambah lini pertahanan dibagian bek dengan pemain Timnas Indonesia lainnya.
Kini, Kevin Diks bersama FC Copenhagen akan bertanding di Superliga lawan Silkeborg IF di JYSK Park pada Senin (7/10/2024) mendatang.
Menarik dinantikan kiprah apik dari Kevin Diks bersama FC Copenhagen pada pertandingan Superliga mendatang nanti.
Lantas siapakah sosok Kevin Diks?
Kevin Diks Bakarbessy atau kerap disapa dengan Kevin Diks merupakan pemain sepak bola kelahiran Apeldoorn, Belanda pada 6 Oktober 1996.
Pemain berusia 27 tahun itu memiliki keturunan darah Indonesia dari sang nenek.
Kini, Kevin Diks sudah berusia 27 tahun.
Kevin Diks merupakan saudara laki-laki dari Jamarro Diks yang berasal dari klub RKHVV Huissen.
Memiliki tinggi 1,86 meter, Kevin Diks berposisi sebagai bek tengah dengan kaki dominan kanan.
Kevin Diks juga memiliki agen pemain, yakni Grand Stand.
Pemain berusia 2 tahun itu memiliki harga pasaran sebesar Rp 69,53 miliar.
Sebelum bergabung dengan klub profesional, Kevin Diks sempat menimba ilmu bersama klub pemuda di VIOS Vaassen pada 2002-2004, AGOVV Apeldoorn pada 2004-2005, dan Vitesse pada 2005-2014.
Kemudian, Kevin Diks melanjutkan kariernya bersama klub profesional dari Vit./AGOVV Jgd. pada 2005 silam.
Sumber: TribunWow.com
| Profil Timnas Singapura yang Kembali Tampil di Piala Asia 2026 sejak 41 Tahun Lalu Lewat Kualifikasi |
|
|---|
| Sosok Pemain Persijap Jepara yang Tambah Daftar Panjang sebagai Klub Terbanyak Kolektor Kartu Merah |
|
|---|
| Profil Nova Arianto, Baru Saja Ditunjuk PSSI Jadi Pelatih Timnas U-20 Indonesia, Cek Rekam Jejaknya |
|
|---|
| Sosok Ivar Jenner Akui Kurang Dapat Menit Bermain, Pastikan Tak Bela FC Utrecht di Musim Depan |
|
|---|
| Sosok Ega Raka Ghalih, Resmi Diberhentikan dari Posisi Pelatih Kepala PSIS Semarang |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wow/foto/bank/originals/Kevin-Diks-FC-Copenhagen.jpg)