Timnas Indonesia
Sosok Jairo Riedewald: Gelandang Tanpa Kompromi Crystal Palace yang Kesengsem Timnas Indonesia
Inilah profil Jairo Riedewald, gelandang asal Crystal Palace yang mengaku siap bergabung ke Timnas Indonesia.
Penulis: Magang TribunWow
Editor: Lailatun Niqmah
Instagram @cpfc
Gelandang jangkar Crystal Palace, Jairo Riedewald (kiri) dan skuad Timnas Indonesia (kanan). Inilah profil Jairo Riedewald, gelandang asal Crystal Palace yang mengaku siap bergabung ke Timnas Indonesia.
Statistik berdasarkan klub
1. Crystal Palace U21: 3 pertandingan, 1 kartu kuning, 270 menit bermain
2. Ajax Amsterdam UEFA U19: 6 pertandingan, 1 gol, 1 kartu kuning, 523 menit bermain
3. Ajax Amsterdam U19: 17 pertandingan, 1 assist, 1.338 menit bermain
4. Ajax Amsterdam: 23 pertandingan, 1 gol, 2 assist, 2.002 menit bermain
5. Crystal Palace: 91 pertandingan, 3 gol, 1 assist, 5 kartu kuning, 4.333 menit bermain
6 Ajax: 93 pertandingan, 3 gol, 3 assist, 12 kartu kuning, 6.373 menit bermain.
(TribunWow.com/Magang/Pradipta Eva Kusuma)
Ikuti Saluran WhatsApp TribunWow dan Baca Berita Lainnya di Google News
Sumber: Tribunnews.com
ANDA MUNGKIN MENYUKAI
Berita Terkait :#Timnas Indonesia
| Timnas Indonesia Bikin Mantan AS Roma Menyesal: Singgung Dosa Timnas Belgia, Seret Walsh & Ragnar |
|
|---|
| Berlian Abroad Timnas Indonesia Kans Punya Klub Baru di Putaran 2? Eks Klub Verdonk Ungkap Pengakuan |
|
|---|
| Timnas Indonesia Potensi Dapat Keuntungan setelah FIFA akan Gelar ASEAN CUP yang Diikuti 11 Negara |
|
|---|
| Bestie STY Klarifikasi pasca-Ucap Pilar Persib Biang Keladi Hasil Imbang Timnas Indonesia Vs Bahrain |
|
|---|
| Kluivert Tetiba Dapat Ucapan Terima Kasih dari AFC usai Dipecat, Fan Timnas Indonesia Komentar Sinis |
|
|---|