Banjir Jakarta
Saat Anies Salahkan Banjir Kiriman dari Daerah Lain, PSI: Bapak Sudah Pimpin Jakarta 3,5 Tahun
Wakil Ketua Fraksi PSI DPRD DKI Justin Andrian mengkritik Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan.
TRIBUNWOW.COM - Wakil Ketua Fraksi PSI DPRD DKI Justin Andrian mengkritik Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan.
Kritik itu ia sampaikan seiring dengan banjir yang sempat merendam wilayah Ibu Kota.
Menurut Justin, meski sudah 3,5 tahun menjabat, masih banyak pekerjaan rumah (PR) Anies Baswedan.
Seperti yang diungkapkannya dalam kanal YouTube Kompas TV, Senin (22/2/2021).

Baca juga: Kritik Anies soal Banjir Jakarta, Giring Ganesha: Terlihat Tidak Mampu Menyusun Prioritas
Baca juga: Klaim Banjir Jakarta Sudah 100 Persen Tertasi, Anies Baswedan Sebut Seluruh Kegiatan Sudah Normal
Justin mulanya meminta Anies untuk tak menyalahkan kiriman air dari daerah lain sebagai penyebab banjir DKI.
Ia pun membeberkan fakta soal status siaga sejumlah bendungan air di Ibu Kota.
"Yang terhormat Bapak Gubernur DKI Jakarta, kiranya tidak menyalahkan kiriman banjir dari tempat lain," jelas Justin.
"Karena berdasarkan data yang kami terima bahwa status di pintu air Katulampa dan di Depok statusnya masih siaga empat."
Karena itu, Justin meyakini banjir DKI terjadi karena kurangnya resapan di Ibu Kota.
Baca juga: Soal Banjir Jakarta, Anies Baswedan: Sungai Antar Provinsi adalah Tanggung Jawab Pemerintah Pusat
Baca juga: Sebut Tak Adil jika Cuma Anies yang Dikritik soal Banjir, Refly Harun: Gugatlah Ganjar, Ridwan Kamil
Lebih lanjut, ia menyinggung masa jabatan Anies sebagai gubernur yang sudah berjalan 3,2 tahun.
ASN yang Terdampak Banjir Diperbolehkan Cuti selama Sebulan dan Tetap Digaji, Ini Penjelasannya |
![]() |
---|
Samakan Covid, Riza Patria Bantah Tak Siap Atasi Banjir: Anggaran 50 Triliun pun Tak Bisa Selesai |
![]() |
---|
Apresiasi 16 Ribu Petugas Banjir, Anies Baswedan: Minggu Surut, Senin Pagi Kegiatan Sudah Normal |
![]() |
---|
Anies Klaim Banjir Surut dalam 6 Jam, Wagub Riza Patria: Kita Harus Bedakan Maksudnya Pak Gubernur |
![]() |
---|
Refly Harun Maklumi jika Anies Digugat Rakyat soal Banjir: Biar Jadi Pelajaran ke Pemprov DKI |
![]() |
---|