Kabar Duka
Mengenang Diego Maradona, Si 'Tangan Tuhan' yang Dikelilingi Sederet Prestasi dan Kontroversi
Legenda sepak bola Argentina Diego Armando Maradona meninggal dunia Rabu (25/11/2020) malam.
TRIBUNWOW.COM - Legenda sepak bola Argentina Diego Armando Maradona meninggal dunia Rabu (25/11/2020) malam.
Maradona meninggal dunia pada usia 60 tahun diduga akibat serangan jantung.
Ia sebelumnya menjalani perawatan di Rumah Sakit Ipensa di La Plata, Argentina, sejak awal bulan ini akibat pembekuan darah di otak atau subdural hematoma.
"Berita yang tidak pernah kami ingin sampaikan. Beristirahat dengan tenang, Diego," tulis akun Twitter resmi media ternama Argentina, TyC Sports.

Baca juga: Kabar Duka Legenda Sepak Bola Diego Maradona Meninggal Dunia, Messi hingga Ronaldo Beri Penghormatan
Mengenang Maradona, ini perjalanan kariernya. Si lincah yang selalu ditakuti lawan di lapangan hijau...
Maradona merupakan anak kelima dari delapan bersaudara yang lahir pada 30 Oktober 1960 di Buenos Aires, Argentina.
Melansir Biography, ia bergabung dengan Los Cebollitas, tim junior dari salah satu klub terbesar di Argentina, Argentinos Juniors sejak usia 10 tahun.
Sejak saat itu, ia menunjukkan bakat yang luar biasa dan mampu membawa timnya mencatatkan rekor tak terkalahkan dalam 136 pertandingan.
Ia pun memulai karier profesionalnya bersama tim senior sebelum ulang tahunnya yang ke-16, usia yang masih tergolong sangat muda untuk pesepak bola profesional.
Karier Profesional
Kabar Duka, Menbudpar Era Megawati Soekarno Putri I Gede Ardika Meninggal Dunia |
![]() |
---|
BREAKING NEWS - Innalillahi Wainna Ilaihi Rojiun, Ibunda Fadli Zon Meninggal Dunia |
![]() |
---|
Innalillahi Wainna Ilaihi Rojiun, Cendekiawan Jalaludin Rakhmat Meninggal Dunia |
![]() |
---|
Budayawan Prie GS Meninggal Dunia, sang Putra Ungkap Pesan Terakhir: Anak-anakku, Bapak Minta Maaf |
![]() |
---|
Pesan Terakhir Ustaz Maaher ke Ustaz Yusuf Mansur sebelum Meninggal, Niat Minta Maaf ke Habib Luthfi |
![]() |
---|