Otomotif
Memiliki Peran Penting, Perhatikan 4 Hal Ini Saat Melakukan Pengeraman
Pengereman memiliki peranan yang sangat penting saat berkendara, oleh karenanya perhatikan 4 hal ini saat melakukan pengeraman
TRIBUNWOW.COM - Pengereman memiliki peranan yang sangat penting saat berkendara.
Pengeraman yang baik tidak sekadar pakem dan berhenti melainkan juga harus memperhatikan kondisi sekitar.
Kesalahan dalam melakukan pengeraman bisa berdampak buruk, baik untuk diri sendiri maupun untuk orang lain.
Berikut 4 hal yang wajib diperhatikan saat melakukan pengeraman, dikutip TribunWow.com dari GridOto.com:
• Perhatikan saat Memilih Oli Transmisi Mobil Matik, Salah Pilih Bisa Berakibat Fatal
1. Cek Kondisi Sitem Pengereman
Kondisi sistem pengereman sangat menentukan maksimal atau tidaknya pengereman.
Oleh karena itu alangkah lebih baiknya untuk selalu memastikan sistem pengereman dalam kondisi yang baik.
"Ketika ingin berkendara, membiasakan untuk cek sistem pengereman, terutama soal fungsi rem depan dan belakang," ujar Head Of Safety Riding Promotion (SRP) PT Wahana Makmur Sejati, Agus Sani.
"Pastikan sistem pengereman dalam kondisi baik agar ketika melakukan pengereman jadi maksimal," imbuhnya.
2. Jarak Pandangan Seluas dan Sejauh Mungkin
Kisaran Harga MPV Murah setelah Insentif Pajak 0 Persen, Avanza Rp 180 Juta, Xenia Rp 177 Juta |
![]() |
---|
Estimasi Harga SUV setelah Insentif Pajak 0 Persen, Xpander Cross Paling Tinggi Rp 269 Juta, Terios? |
![]() |
---|
Gelar Kasur pada Kabin Mobil saat Pergi Berlibur Bisa Berbahaya, Ini Alasannya |
![]() |
---|
4 Tips Memanasi Mobil agar Tidak Boros Bahan Bakar, Jangan Tunggu sampai Rusak |
![]() |
---|
Kijang Innova Facelift akan Segera Diluncurkan, Model Lama Bisa Diskon hingga Rp 25 Juta |
![]() |
---|