Terkini Ibu Kota
Hotman Paris Protes Pembangunan Jalan Tol Mangkrak, Fahri Hamzah dan Ferdinand Beri Tanggapan
Pengacara Hotman Paris Hutapea memprotes pembangunan jalan tol dalam kota yang mangkrak dan membuat kemacetan parah.
TRIBUNWOW.COM - Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Fahri Hamzah tampak menanggapi pernyataan yang dilontarkan oleh pengacara Hotman Paris Hutapea.
Dilansir TribunWow.com, hal tersebut tampak dari akun Twitter @Fahrihamzah yang diunggah pada Minggu (9/12/2018).
Awalnya, Kadiv Advokasi dan Hukum Partai Demokrat mengunggah sebuah video pernyataan dari Hotman Paris yang protes soal pembangunan jalan tol.
Dalam video tersebut, Hotman Paris yang memakai baju berwarna ungu tampak berada di sebuah mobil.
Hotman Paris memprotes pembangunan jalan tol yang ia nilai mangkrak.
Hotman Paris menyebut jika mangkraknya pembangunan jalan tol merugikan rakyat.
• Sebut Indonesia Darurat Korupsi, Sudirman Said: Di Bawah Jokowi, Negara Alami Banyak Kasus Memalukan
• Daftar Pemenang Piala Citra FFI 2018, Marlina Si Pembunuh dalam Empat Babak Sukses Mendominasi
• Disebut Yusril Dukung Capres Tertentu, Hotman Paris: Ada Halangan bagi Saya Tangani Kasus Politik
"Ini pembangunan jalan tolnya mangkrak, berhenti."
"Rakyat susah ini, ratusan ribu orang tiap hari lewat sehingga yang seharusnya jalan setengah jam menjadi lima jam."
"Berarti rakyat mengeluarkan bensin 10 kali lipat."
"Ya kalau enggak sanggup membangun jalan tol, jangan sok-sok membangun jalan tol."
Dukung Anies Baswedan Berlakukan PSBB Jakarta, Ini Kata JK Riuh Pemprov DKI dan Pemerintah Pusat |
![]() |
---|
Mahasiswa Demo dan Bakar Ban Tolak Reklamasi Ancol, Sempat Bersitegang saat Petugas Padamkan Api |
![]() |
---|
Saksi Mata Temukan Baterai dan Fiber di Dekat Lokasi Ledakan yang Diduga Bom Rakitan di Menteng |
![]() |
---|
Ledakan Diduga Bom Rakitan Terjadi di Menteng, Pemilik Rumah TKP Ternyata Seorang WNA |
![]() |
---|
Kesaksian Warga soal Ledakan Diduga Bom Rakitan di Menteng, Lihat Mobil Keluarkan Asap Putih Tebal |
![]() |
---|