Cerita Selebriti
Alasan Laudya Cynthia Bella Enggan Pamer Foto Bareng Suami di Media Sosial
Dalam akun Instagramnya, bella lebih sering mengunggah foto dirinya atau foto-foto terkait bisnis dan pekerjaannya di dunia entertainment
Penulis: Astini Mega Sari
Editor: Claudia Noventa
Mata setengah merem,senyum agak miring
#BAE," tulis Bella dalam unggahannya.
• Laudya Cynthia Bella Cerita saat Diputuskan Raffi Ahmad, Nagita Slavina: Rafathar Jangan Gitu Ya
Selain membahas mengapa ia jarang memamerkan fotonya bersama suami, Bella juga bercerita bagaimana ia menjadi wanita mandiri.
Terlebih, ketika ia harus ikut suaminya pindah ke Malaysia usai menikah.
"Mandiri dengan keadaan. Apalagi pas pindah ikut suami, enggak ada asisten aku. Jadi di sana sendiri, belanja groceries sendiri, jemput anak sendiri, masak sendiri," pungkas Bella.
Lihat video selengkapnya berikut ini:
ANDA MUNGKIN MENYUKAI