Breaking News:

Wiranto Minta KPK Tunda Pengumuman Tersangka Calon Kepala Daerah, Fahri Hamzah Angkat Bicara

Wiranto meminta agar KPK menunda pengumuman tersangka korupsi yang menjerat calon kepala daerah (cakada) yang sedang berlaga dalam Pilkada.

Penulis: Lailatun Niqmah
Editor: Lailatun Niqmah
KOLASE/TRIBUNWOW.COM
Wiranto dan Fahri Hamzah 

"Saya sudah final membaca bahwa KPK menjadi gangungan, pertama karena sudah salah membaca arti dari korupsi itu, karena bupati-bupati itu yang sekarang menjadi sasaran memang sedang mengumpulkan dana untuk pemilu.

Definisi dari korupsi itu kerugian negara, 5 bupati ini tidak ada yang melakukan kerugian negara, paling berat mungkin melanggar etik," kata Fahri Hamzah dikutip Kompas TV pada Sabtu (17/2/2018). (TribunWow.com/Lailatun Niqmah)

Baca juga: Soal Aksi Ferdinand Hutahaean, Dede Budhyarto: Anda Baru Gabung Partai Sudah Belagu, Pintarmu Kapan?

Sumber: TribunWow.com
Halaman 3/3
Tags:
WirantoFahri HamzahKomisi Pemberantasan Korupsi (KPK)TwitterPilkada 2018
Rekomendasi untuk Anda
ANDA MUNGKIN MENYUKAI

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved