Breaking News:

6 Makanan Khas Solo yang Jadi Rekomendasi Wisata Kuliner ke Kota Paling Nyaman Dihuni se-Indonesia

Nah, sebagai kota yang dilabeli sebagai yang paling nyaman dihuni, Solo juga memiliki deretan kuliner yang bikin perut nyaman.

Editor: Wulan Kurnia Putri
Tribun Jogja/ Hamim Thohari
Sate kere 

Rasanya gurih, dan ada satu warung tengkleng yang sudah melegenda,

Yakni, warung tengkleng Bu Edi yang terletak di sisi utara gapura Pasar Klewer.

3. Timlo Sastro

(limakaki.com)

Belum ke Solo namanya jika tidak mencicipi Timlo Sastro.

Terletak di belakang Pasar Gede, Timlo Sastro sudah terkenal seantero Solo.

Timlo sendiri merupakan sejenis sup bening segar dengan isian berupa aneka jeroan ayam, sosis solo, suwiran ayam dan pindang.

4. Selat Mbak Lies

(TRIBUNNEWS.COM)

Dari satu piring selat kamu akan mendapatkan kekenyangan yang hakiki.

Pasalnya, selat memiliki beragam isian, seperti wortel, buncis, daun selada, acar mentimun, irisan bawang merah, kentang goreng, potongan daging sapi masak semur, galantin, dan telur rebus.

Selain kuah kaldu daging sapi yang manis yang menambah kesegarannya, ada semacam saus mustard yang terbuat dari campuran kuning telur dan cuka.

5. Srabi Notosuman

(yunikeputri.wordpress.com)

Srabi adalah kue yang terbuat dari tepung beras dan santan, yang kemudian dimasak dengan cetakan bulat.

Bagian tengahnya lembut dan tebal, sedangkan pinggirannya tipis dan renyah.

Banyak pedagang yang menjual kue srabi, namun yang paling terkenal adalah Srabi Notosuman.

Gerai Srabi Notosuman berada di Jalan Mohammad Yamin No 28.

Halaman
123
Tags:
SoloTribunWow.com
Rekomendasi untuk Anda
ANDA MUNGKIN MENYUKAI
AA

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved