TOPIK
Bursa Transfer Liga 1
-
Jabar beda kasta kontras mengejutkan, Persib Bandung dan Persikabo 1973 sama-sama agresif namun beda kiblat, Bobotoh & Kabo Mania cek.
-
Baik Persis Solo dan Persebaya Surabaya ternyata dikaitkan dengan gelandang serang asal Portugal, Pasoepati dan Bonek cek.
-
Di saat Barito Putera kans kedatangan bintang-bintang baru, Borneo FC justru disinyalir melepas tokoh-tokohnya ke Persebaya dan Madura United.
-
Persija Jakarta bisa saja menampung Alfeandra Dewangga yang seolah mengumbar kode bakal out dari PSIS Semarang.
-
Kini, beberapa klub sudah mulai bergerak untuk mendatangkan pemain baru guna menambah kekuatan pada putaran kedua.
-
Jatim mengejutkan, Persebaya Surabaya, Arema FC dan Madura United dalangnya, gembosi Borneo FC hingga usik Persija Jakarta dan Persis Solo.
-
Baik Persis Solo dan PSIS Semarang sama-sama berpotensi kehilangan bintangnya seiring pergerakan Persija Jakarta mulai bergerak mencari pemain baru.
-
Persija Jakarta dan Arema FC santer berebut sosok bek berlabel Timnas Bolivia di putaran kedua Liga 1 2024, Aremania dan Jakmania sudah saling goda.
-
Gara-gara Persik Kediri, Persebaya Surabaya disinyalir gagal memulangkan satu mantan pemainnya dan jadi kontras dengan gejolak Persib Bandung.
-
Bola panas transfer 3 klub klasik lintas provinsi, Arema FC antagonis, Persija Jakarta gembosi, dan Persis Solo dibuat pusing.
-
Di saat Persebaya Surabaya masih sibuk mencari pemain baru, Arema FC kabarnya sedang bergerak mencari juru taktik anyar di Liga 1 2024.
-
Sinyal A1 transfer tukar guling mengejutkan PSM Makassar dan Persib Bandung, seret 2 sosok di 2 pos krusial kontras, Macz Man dan Bobotoh cek.
-
Dua sosok yang sama-sama berlabel Rp 10,43 miliar santer dikaitkan ke Persija Jakarta dan Persis Solo, Jakmania dan Pasoepati simak.
-
Update progres transfer di Liga 1, bintang Amerika Latin sudah di Jakarta, milik Persija Jakarta atau PSS Sleman?
-
Persib Bandung bisa saja ikut berburu pemain dari Persis Solo yang sempat dikabarkan masuk ke radar Persija Jakarta jelang paruh kedua Liga 1 2024.
-
Update terbaru transfer di Kalimantan, Borneo FC dan Barito Putera launching kejutan? Pusamania dan Bartman cek.
-
Borneo FC bikin kejutan, Matheus Pato sudah sepakat lisan, Persebaya Surabaya dan Persis Solo potensi bajak 1 bintang.
-
Sinyal musim CLBK di Jatim dan Kalimantan, Persebaya Surabaya, Borneo FC dan Barito Putera jadi dalangnya, Arema FC dan Persik Kediri?
-
Baik Barito Putera dan Borneo FC santer mendatangkan pemain baru rasa lama untuk putaran kedua Liga 1 2024.
-
Satu sosok yang kans merapat ke Borneo FC ini bakal menggeser satu nama sekaligus membuat Persib Bandung dan Persija Jakarta jadi gigit jari.
-
Berbeda dengan PSS Sleman yang tinggal memperkenalkan rekrutan barunya, Persis Solo masih harus rebutan dengan Arema FC demi pemain baru.
-
Nasib apes orbitan Djajang Nurjaman di Persib Bandung, terus menepi karena dibekap cedera, dan ditaksir potensi out karena 1 sebab, PSS tertatarik?
-
Sosok winger dari Serbia ini tengah jadi rebutan antara Arema FC dengan Persis Solo, siapakah yang bakal menang?
-
Persis Solo segera launching berlian naik daun, indikasi A1 menyeruak, awas kena serobot Arema FC, Pasoeapati & Aremania cek.
-
Dua rival di Jawa Tengah, yakni Persis Solo dan PSIS Semarang punya selera transfer yang cukup kontras, Pasoepati dan Panser-Snex simak.
-
Baik Persebaya Surabaya dan Madura United kini tengah sibuk berbenah jelang putaran kedua Liga 1 2024.
-
Transfer mengejutkan A1 dieksekusi Persebaya Surabaya, Persija Jakarta, Persib Bandung, Borneo FC, dan Persita Tangerang, cek kandidat selengkapnya.
-
Persebaya Surabaya ataupun Persis Solo bisa saja menjadi peminat sosok eks ikon Bali United dan Persija Jakarta yang santer comeback ini.
-
PSS Sleman, Persis Solo, dan PSIS Semarang santer mendepak pemain-pemainnya jelang putaran kedua Liga 1 2024, simak potensinya.
-
Arema FC dan Persebaya Surabaya seolah memiliki nasib identik jelang putaran kedua Liga 1 2024, di mana pemain mereka yang berposisi sama rawan out.