Breaking News:

Persib Bandung

3 Pemain Persib Bandung Tak Bisa Diturunkan Lawan Dewa United, 1 Dapat Sanksi Komdis

Ada tiga pemain andalan Persib Bandung tidak bisa diturunkan untuk melawan Dewa United pada pekan ke-13 Super League 2025/2026.

Penulis: ElfanNugg
Editor: Elfan Fajar Nugroho
Instagram @persib
RUMOR TRANSFER PERSIB BANDUNG - Para pemain Persib Bandung di gelaran Super League 2025/2026. 3 Pemain Persib Bandung Tak Bisa Diturunkan Lawan Dewa United, 1 Dapat Sanksi Komdis 

Kakang Rudianto dan Robi Darwis baru kembali dari pemanggilan Timnas U-22 Indonesia yang bermain di FIFA Matchday November 2025 ini. 

Meski begitu, Persib Bandung tetap mengincar kemenangan untuk menjaga jarak dengan pemuncak klasemen Borneo FC.

Di satu sisi, Dewa United sedang dalam tren buruk di Super League 2025/2026.

Dewa United belum menang dalam lima pertandingan terakhir dan bahkan hanya bisa mencetak 1 gol. (TribunWow.com)

Sumber: TribunWow.com
Halaman 2/2
Tags:
Persib BandungDewa UnitedSuper League 2025Adam Alis
Rekomendasi untuk Anda
ANDA MUNGKIN MENYUKAI

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved