Profil
Sosok 2 Pemain Asing Baru Sriwijaya FC untuk Putaran Kedua Liga 2, Kashmir Zarvalli Masih Misterius
Inilah profil Salem Chabchoub dan Kashmir Zarvalli, kedua sosok yang penuh misteri direkrut Sriwijaya FC beberapa waktu lalu.
Penulis: Magang TribunWow
Editor: Elfan Fajar Nugroho
TRIBUNWOW.COM - Sriwijaya FC mendatangkan dua sosok pemain asing baru demi menyelamatkan timnya dari ancaman degradasi Liga 2 Championship 2025/2026.
Sosok yang dimaksud adalah Salem Chabchoub dan Kashmir Zarvalli.
Menariknya, kedua sosok pemain asing baru Sriwijaya FC untuk putaran kedua tersebut penuh dengan tanda tanya dan misteri.
Baca juga: Sriwijaya FC Gak Nyesal Gaet? 2 Pemain Asing Anyar yang Merapat Statistiknya Meragukan, 1 Misterius
Dilansir Tribunwow.com, baik Salem Chabchoub dan Kashmir Zarvalli memiliki posisi bermain yang sama yakni sebagai penyerang.
Salem Chabchoub berasal dari Swedia, sedangkan Kashmir Zarvalli dari Norwegia.
Yang menjadi tanda tanya di sini ada pada Kashmir Zarvalli, dirinya tak tercatat data statistik sekalipun bahkan profilnya juga tak muncul dalam laman resmi Transfermarkt.co.id.
Salem Ben Habib Chabchoub merupakan sosok pemain asing pertama yang didatangkan Sriwijaya FC dengan penuh tanda tanya.
Bagaimana tidak, dari perjalanan kariernya yang pria berusia 22 tahun tempuh sejak tahun 2013 ia hanya mencatatkan statistik satu klub saja yakni LKS Lomza.
Padahal Salem Chabchoub mengalami riwayat transfer yang berbeda dari beberapa nama klub yang berbeda tiap musimnya.
Nama klub yang dimaksud yakni 5 klub Swedia (IF Bromma U19, Åtvidabergs FF U21, Ytterhogdals IK, Skellefteå FF, dan Gottne IF), LKS Lomza, Polandia, dan Steinkjer FK, Norwegia.
Yang kini menjadi pertanyaan di mana nama Salem Chabchoub pada 10 musim sebelumnya jika melihat dari pertandingan 3 Liga - Grupa I yang terselenggara 25 November 2023.
Namun nama Salem Chabchoub bisa dibilang lebih baik daripada Kashmir Zarvalli yang sosoknya tak tercatat dalam situs manapun.
Berikut biodata Salem Chabchoub yang dikutip Tribunwow.com dari laman resmi Transfermarkt.co.id.
Biodata Salem Chabchoub
| Profil Jafar/Felisha: Ganda Campuran Muda Indonesia Tampil di Australia Open 2025 |
|
|---|
| Sosok Rizki, Kiper Jebolan Diklat Persib Jadi Korban TTPO di Kamboja, Orangtua Minta Bantuan KDM |
|
|---|
| Sosok Rp4,78 Miliar Eks Persib Bandung Masuk Radar Incaran Persija Jakarta, Jakmania-Bobotoh Cek |
|
|---|
| Profil Marselino Ferdinan: Bintang Muda yang Paling Dinanti untuk Lengkapi Skuad SEA Games 2025 |
|
|---|
| Sosok Bos PSIS Semarang yang Baru: Ternyata Suami dari Bos Persela Lamongan, Panser-Snex ACC? |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wow/foto/bank/originals/Sriwijaya-FC-sebelum-bertanding-di-gelaran-Championship-20252026.jpg)