Breaking News:

Profil

2 Sosok Pemain Persebaya Surabaya Kans Out Paruh Musim 2025/2026, 1 Sosok Jadi Pembelian Mubazir

Berikut ini profil Diego Mauricio, dan Leo Lelis, dua sosok Persebaya Surabaya yang disinyalir akan out paruh musim Super League 2025/2026

Instagram @officialpersebaya
BURSA TRANSFER PERSEBAYA SURABAYA - Para pemain Persebaya Surabaya melakukan sesi foto sesaat sebelum melawan Bali United dalam lanjutan pekan ketiga Super League 2025/2026 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur pada Sabtu, 23 Agustus 2025. 2 Sosok Pemain Persebaya Surabaya Kans Out Paruh Musim 2025/2026, 1 Sosok Jadi Pembelian Mubazir 

Tak hanya itu, ternyata Diego Mauricio juga pernah menjadi rekan main legenda sepak bola Brasil, Ronaldinho ketika membela Flamengo di musim 2011/2012.

Apabila menilik rekam jejak riwayat transfernya, Diego Mauricio memanglah pesepak bola dengan karier malang-melintang membawa berbagai macam nama klub berbeda negara.

Dibuktikan dengan catatan statistik bermainnya sebanyak 314 pertandingan, 91 gol, 39 asis, dan 17.296 menit bermain di liga nasional dalam delapan laga berbeda.

Mulai dari liga Brasil Serie A, dan Serie B, Liga kasta tertinggi Korea (K League), Liga kasta tertinggi India (Indian Super League), Liga Rusia (Premier Liga), Liga Portugal, Liga kasta tertinggi di Arab (Saudi Pro League), Super League Tiongkok, Qatari Second Division, hingga Liga 1, Super League.

Namun yang menjadi pertanyaan Bonek Mania, catatan karier yang dialami Diego Mauricio tak sebanding dengan caps bermainnya bersama Persebaya Surabaya.

Berikut ini biodata Diego Mauricio yang dikutip Tribunwow.com dari laman resmi Transfermarkt.co.id.

Biodata Diego Mauricio

Nama di negara asal   : Diego Maurício Machado de Brito.

Tanggal lahir / umur    : 25 Juni 1991 (34 tahun).

Tempat kelahiran         : Rio de Janeiro.

Tinggi                              : 1,83 m.

Kewarganegaraan        : Brasil.

Posisi                               : Penyerang - Depan-Tengah.

Kaki dominan                 : Kanan.

Agen pemain                   : Marcio Bittencourt ...

Halaman 2/4
Tags:
ProfilPersebaya SurabayaSuper League 2025Diego MauricioLeo Lelis
Rekomendasi untuk Anda
ANDA MUNGKIN MENYUKAI

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved