Profil
Sosok Wonderkid Arema yang Potensi Gacor Bersama Timnas U22 Indonesia di SEA Games 2025
Inilah profil Arkhan Fikri yang berpotensi tampil gacor bersama rekan lamanya, Ivar Jenner dalam Timnas U-22 Indonesia jelang SEA Games 2025.
Penulis: Magang TribunWow
Editor: Elfan Fajar Nugroho
Debutnya dimulai saat berusia 17 tahun dibawah asuhan Pelatih Shin Tae-yong, 25 Maret 2022.
Kemudian berlanjut hingga kini kabarnya Arkhan Fikri masuk ke dalam jajaran ke-30 nama pemain skema permainan Pelatih Indra Sajfri yang akan lakukan rangkaian pelatihan jelang SEA Games 2025.
Bersama Timnas Indonesia, Arkhan Fikri telah bukukan total 43 pertandingan, 5 gol, 7 asis, dan 3.101 menit bermain baik mewakili kelompok usia 19 tahu, 20 tahun, 22 tahun, 23 tahun, hingga skuad senior.
Baca juga: Ivar Jenner hingga Mauro Zijlstra Sudah di Jakarta untuk Timnas U-22 Indonesia, Simak Jadwal Mainnya
Berikut ini profil Arkhan Fikri yang dikutip Tribunwow.com dari laman resmi Transfermarkt.co.id.
Profil Arkhan Fikri
Tanggal lahir / umur : 28 Desember 2004 (20 tahun).
Tempat kelahiran : Serdang Bedagai.
Tinggi : 1,65 m.
Kewarganegaraan : Indonesia.
Posisi : Gelandang - Gel. Tengah.
Kaki dominan : Kanan.
Klub saat ini : Arema FC.
Bergabung : 1 Juni 2022.
Kontrak berakhir : 31 Mei 2027.
Data Statistik Permainan Berdasarkan Klub
| Profil Dony Tri Pamungkas: Mesin Gol Kejutan Timnas U22 Indonesia, Sukses Gusur 1 Bintang di Persija |
|
|---|
| Sosok 3 Pemain Terbaik Timnas U-23 Indonesia di Ajang Super League, Termasuk dari Tim Papan Bawah |
|
|---|
| Sosok Timur Kapadze, Hengkang dari Timnas Uzbekistan Langsung Beri Coaching di Indonesia, Kode-kode? |
|
|---|
| Sosok Mantan Idola Bobotoh yang Ikut Andil dalam Rentetan 7 Gol Garudayaksa FC Vs Sriwijaya FC |
|
|---|
| Profil Indy Barends, Presenter Ceria yang Tengah Ramai di Medsos karena Disebut Mirip RM BTS |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wow/foto/bank/originals/Gelandang-Timnas-U-23-Indonesia-Arkhan-Fikri-dikawal-pemain-Laos.jpg)