Breaking News:

Profil

Sosok Penting Bali United Banjir Desakan Out setelah Kalah Vs Bhayangkara FC, Semeton Setuju?

Inilah profil Johnny Jansen, sosok penting Bali United yang kini dibanjiri desakan out dari Sementon Dewata setelah mengalami dua kekalahan beruntun.

Penulis: Magang TribunWow
Editor: Yonatan Krisna
Instagram @Baliutd
PROFIL SOSOK - Pelatih Johnny Jansen saat melatih Bali United. Inilah profil Johnny Jansen, sosok penting Bali United yang kini dibanjiri desakan out dari Sementon Dewata setelah mengalami dua kekalahan beruntun. 

TRIBUNWOW.COM - Bali United mendapat desakan out dari suporter setianya, Semeton Dewata setelah harus puas menerima kekalahan melawan Bahayngkara FC dengan skor 1-2, Jumat (7/11/2025).

Desakan kali ini dikhususkan untuk sosok penting di balik nama Bali United, yakni Johnny Jansen sang Pelatih Kepala.

Dilansir Tribunwow.com, diketahui desakan yang dilayangkan untuk Johnny Jansen terungkap pada unggahan terakhir akun Instagram resmi klub @baliunitedfc, Jumat (7/11/2025).

Baca juga: Bali United Diserbu Desakan Out Semeton Dewa untuk 1 Nama, Mau Berjodoh dengan Eks Persija Lagi Bli?

"Nu luung teco ngelatih wkkwwk , jani luung msih jhony jansen outt kwkwkw," tulis @gungbrmstraa_

"Jansen out," tulis @do_noothing

"mnding out lah," tulis @dimaspras_012

"too much talking but lose streak better out (terlalu banyak bicara coach tapi terus kalah, lebih baik pergi-red @coachjohnnyjansen)," tulis @dekagustyana.

"Goppel di kontrak buat penyerangan sayap, dua pertandingan malah di sruh bek kiri dan kanan," tulis @rahma_dani78

"Bali united bersama coach jansen akan membuat sejarah baruu , gooo ligaa 2 @baliunitedfc," tulis @gstngurahtra

Yang lebih menyakitkannya lagi Semeton Dewata sudah tak memberikan kepercayaan kepada Johnny Jansen hingga membandingkannya dengan eks pelatih Bali United yang telah membersamai selama 6 tahun, Stefano Cugurra. 

Bahkan imbas dari kekalahan 2-1 ini, dibawah asuhan Johnny Jansen kini Bali United gagal memperebutkan gelar juara karena terlempar ke peringkat 10 klasemen sementara Super League 2025/2026.

Dengan hasil akhir 13 poin dan hanya mencatatkan kemenangan sebanyak 3 kali dari 11 pertandingan.

Selengkapnya, simak artikel di bawah ini untuk mengenal lebih jauh tentang Johnny Jansen.

Mengenal Sosok Johnny Jansen

Johnny Jansen merupakan sosok pelatih kepala klub Bali United yang lahir di Heerenveen, 2 Maret 1975.

Halaman 1/4
Tags:
Bali UnitedBhayangkara FCSemeton DewataJohnny JansenSuper League 2025Indonesia Super League
Rekomendasi untuk Anda
ANDA MUNGKIN MENYUKAI

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved