Liga Inggris
Manchester United Pecahkan Rekor setelah Dapat Award Pelatih dan Pemain Terbaik Edisi Oktober 2025
Manchester United mendapatkan penghargaan pelatih terbaik dan pemain terbaik bulanan Liga Inggris setelah terakhir tahun 2023, Jumat (11/11/2025).
Penulis: Magang TribunWow
Editor: Elfan Fajar Nugroho
Kali terakhir Manchester United mendapatkan lebih dari satu penghargaan bulanan Liga Inggris terjadi pada November 2023.
Saat itu, Harry Maguire, Ten Hag, dan Alejandro Garnacho masing-masing meraih penghargaan pemain, pelatih, dan Gol Terbaik Bulan Novermber 2023.
Capaian yang baik untuk Ruben Amorim dan skuad Manchester United yang terbilang baru karena banyak mendatangkan pemain anyar di awal musim 25/26.
Daftar Nominasi Pelatih Terbaik Bulan Oktober 2025:
1. Ruben Amorim (Manchester United)
2. Mikel Arteta (Arsenal)
3. Unai Emery (Aston Villa)
4. Andoni Iraola (Bournemouth)
Daftar Nominasi Pemain Terbaik Bulan Oktober 2025:
1. Bryan Mbeumo — Manchester United
2. Matty Cash — Aston Villa
3. Bruno Guimarães — Newcastle United
4. Erling Haaland — Manchester City
5. Eli Junior Kroupi — AFC Bournemouth
6. Nordi Mukiele — Sunderland
7. Igor Thiago — Brentford
8. Jurrien Timber — Arsenal
(TribunWow.com/Peserta Magang dari Universitas Muhammadiyah Surakarta/Muhammad Ilham Muttaqin)
| Manchester United Pecahkan Rekor setelah Dapat Award Pelatih dan Pemain Terbaik Edisi Oktober 2025 |
|
|---|
| Jadwal Pekan 11 Liga Inggris 25/26: Man United Incar 3 Poin dari Tottenham, Man City Uji Liverpool |
|
|---|
| Hasil dan Klasemen Pekan 10 Liga Inggris Musim 25/26: Seluruh Tim Grade A Menang Kecuali Man United |
|
|---|
| Hasil Liga Inggris: Liverpool, Chelsea, Arsenal Kompak Menang, Manchester United Gagal Full Senyum |
|
|---|
| Sosok Andoni Iraola yang Bawa Bournemouth Tempel Ketat Arsenal Meski Kehilangan 4 Pemain Kunci |
|
|---|