Profil
Minim Bermain, 2 Sosok Pemain Persib Bandung Available Dipinjamkan di Paruh Musim, Semen Padang Mau?
Inilah sosok dua pemain Persib Bandung yang minim main dan available untuk dipinjamkan paruh musim untuk Semen Padang.
Penulis: Magang TribunWow
Editor: Elfan Fajar Nugroho
TRIBUNWOW.COM - Inilah sosok dua pemain Persib Bandung yang minim main dan available untuk dipinjamkan pada paruh musim 2025/2026.
Kabar terbaru, Semen Padang mencoba meminjam pemain Persib Bandung.
Diketahui kini Semen Padang masih terjebak di terakhir klasemen sementara Super League 25/26.
Dari 10 pertandingan, Semen Padang hanya mendapatkan 1 kemenangan dan 1 imbang, sisanya menelan kekalahan.
Baca juga: Hasil Akhir Selangor FC Vs Persib Bandung: Pangeran Biru Comeback Dramatis, Adam Alis Jadi Pahlawan
Baca juga: Klasemen Terbaru Grup G ACL Two: Persib Bandung Kembali Ambil Alih Puncak dari Klub Pratama Arhan
Semen Padang mungkin bisa mengubah keadaan dengan manuver peminjaman pemain.
Kabar soal peminjaman pemain oleh Semen Padang sebelumnya pernah dibocorkan oleh akun seputar sepak bola Indoensia @liga_dagelann pada Kamis (6/11/2025).
"Demi keluar dari zona degradasi, Semen Padang ingin meminjam pemain Persib," tulis @liga_dagelann.
Jika Semen Padang benar akan meminjam pemain Persib Bandung, berikut dua pemain yang kini available.
Pemain pertama yaitu Adam Przybek.
Kiper Persib Bandung itu sudah didatangkan sejak 1 Juli 2025.
Namun, hingga kini dirinya hanya pernah sekali menjaga gawang Maung Bandung di Super League 25/26, yakni saat melawan Persita Tangerang.
Adam Przybek dinilai kalah saing dengan Teja Paku Alam.
Di sisi lain dirinya juga mengalami cedera ligamen engkel.
Cedera ini ia dapat saat berbenturan dengan pemain Western Sydney di laga uji coba internasional.
Hal ini yang semakin membuat Adam Przybek tidak dipilih untuk dimainkan.
Baca juga: 5 Pemain Persib Bandung Minim Bermain di Super League 2025/2026, Potensi Dipinjamkan ke Semen Padang
| Profil Pemain Persib Bandung yang Potensi Dibajak Semen Padang, Tak Didaftarkan di Super League 2025 |
|
|---|
| Profil Jenson Seelt: Bek Grade A Opsi Naturalisasi Timnas Indonesia, Rival Kevin Diks di Bundesliga |
|
|---|
| Sosok Bomber Timnas Indonesia yang Comeback dari Cedera Panjang, sempat Dirumorkan ke Persib Bandung |
|
|---|
| Sosok Amunisi Baru Selangor FC yang Berlabel Timnas Swiss, Siap Hadapi Persib Bandung di ACL Two? |
|
|---|
| Profil Primadona Bobotoh dan Pemain Penting Persib Bandung yang Absen Kontra Selangor FC |
|
|---|