Profil
Gacornya Maxwell Souza yang Cetak Hatrick saat Persija Jakarta Bantai PSBS Biak, Ini Profilnya
Intip profil Maxwell Souza, sosok pencetak hattrick di pertandingan Persija Jakarta vs PSBS Biak, Jumat (31/10/2025)
Penulis: Magang TribunWow
Editor: Elfan Fajar Nugroho
Daftar klub yang pernah dibelanya antara lain Comercial-AL, Red Bull Brasil, Tupi, ABC FC, Resende, Cuiabá-MT, Sport Recife, Guarani, Chapecoense, Náutico, Operário, Clube do Remo, dan Kalmar FF.
Maxwell Souza mengalami perjalanan karier yang menarik saat ia bersama Kalmar FF di Liga Swedia sejak tahun 2019 hingga 2023.
Dan catatatan momentum penting selama perjalanan 9 tahun karier profesionalnya adalah saat Maxwell Souza membela Sport Recife di Serie A Brasil (kasta tertinggi sepak bola Brasil) pada 2021.
Walaupun tak mencatatkan gol sekalipun, namun Maxwell Souza tampil komsisten dengan membawa 18 pertandingan, dari 480 menit bermain.
Sedangkan statistik tertingginya ada pada nama klub Operário Ferroviário Esporte Clube (PR) dengan membukukan sebanyak 45 pertandingan, 11 gol, 1 asis, dan 2.784 menit bermain.
Kini nama Maxwell Souza mampu ada di posisi teratas dan bersanding bersamaan dengan ketiga sosok pencetak hattrick lainnya yakni Dalberto dengan 6 gol(Arema FC) dan Ciro Alves dengan 3 gol (Malut United).
Baca juga: 3 Pencetak Hattrick di Super League 2025/2026, Winger Persija Jakarta Jadi yang Terbaru
Berikut ini profil Maxwell Souza yang dikutip Tribunwow.com dari laman resmi Transfermarkt.co.id:
Profil Maxwell Souza
ama lengkap : Emaxwell Souza de Lima.
Tanggal lahir : 11 Februari 1995.
Tempat kelahiran : Maceió, Brasil.
Usia : 30 tahun.
Tinggi : 1,82 meter.
Kewarganegaraan : Brasil.
Posisi : Penyerang - Sayap Kiri
| Sosok Mantan Pelatih Timnas Indonesia yang Kabarnya Dibidik Raksasa Eredivisie pasca-ditendang PSSI |
|
|---|
| Profil Eks Persib Bandung & Idola Bobotoh yang Dapat Kartu Merah di Laga PSIM Yogyakarta Vs Persik |
|
|---|
| Sosok Rp 2,17 Miliar Target Lama Persib Bandung Bisa Jadi Opsi Pengganti Adam Przybek, Bobotoh Cek |
|
|---|
| Profil Pelatih Arema FC yang Kans Digoda Klub Liga Brasil, Masihkah Setia dengan Singo Edan? |
|
|---|
| 5 Sosok Pengoleksi Kartu Terbanyak di Liga 1 hingga Pekan 10: Persib Bandung & Persis Solo Langganan |
|
|---|