Liga Italia
Noa Lang Siap Berpetualang dengan Napoli Musim Depan hingga 2030, PSV Eindhoven Siap Lepas
Noa Lang sepakat gabung Napoli hingga 2030, tinggal menunggu kesepakatan final untuk lepas dengan PSV Eindhoven.
Penulis: Magang TribunWow
Editor: Tiffany Marantika Dewi
Instagram @nicoschira
RUMOR TRANSFER - Noa Lang sepakat gabung Napoli hingga 2030, tinggal menunggu kesepakatan final dengan PSV Eindhoven, Kamis (26/6/2025).
Saat ini, kesepakatan dengan PSV Eindhoven masih diupayakan, dan disebutkan ada optimisme tinggi bahwa transfer akan segera rampung.
Jika kesepakatan resmi dengan PSV Eindhoven berhasil tercapai, Napoli akan mendapatkan tambahan kekuatan baru di sektor sayap menjelang musim 2025/2026.
Sementara bagi Noa Lang, ini akan menjadi langkah penting dalam kariernya untuk bersaing di Serie A dan memperluas panggungnya di level Eropa.
(TribunWow.com/Peserta magang dari Universitas Sebelas Maret/Raymond Gustamadi Putra M)
Sumber: TribunWow.com
ANDA MUNGKIN MENYUKAI
Berita Terkait :#Liga Italia
| Hasil & Review Pekan 9 Liga Italia: Tim 4 Besar Menang kecuali AC Milan, Emil dan Idzes Sama Menang |
|
|---|
| Kemenangan 2 Pemain Timnas Indonesia di Serie A, Emil Audero Comeback Cleansheet, Jay Idzes Kokoh |
|
|---|
| Juventus Resmikan Eks Timnas Italia dan Napoli sebagai Pelatih Baru Pengganti Igor Tudor |
|
|---|
| Pelatih Peraih Gelar Liga Italia 22/23, Eks Napoli akan Jadi Pelatih Baru Juventus |
|
|---|
| Jadwal Pekan 9 Serie A Musim 25/26: Kans AS Roma, AC Milan, dan Inter Rebut Puncak dari Napoli |
|
|---|