Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U-19 Indonesia di ASEAN CUP 2024 Lengkap, Hadapi 3 Skuad Dimulai pada 17 Juli
Simak jadwal Timnas U-19 Indonesia yang berlaga di ajang ASEAN Cup U-19 2024. Jadwal Timnas U-19 Indonesia dimulai dengan Filipina pada 17 Juli
Editor: Tiffany Marantika Dewi
PSSI
Timnas U-19 Indonesia saat menghadapi tim PON Sumatera Utara (Sumut) di Stadion Madya, Jakarta, Sabtu (29/6/2024). Simak jadwal Timnas U-19 Indonesia yang berlaga di ajang ASEAN Cup U-19 2024. Jadwal Timnas U-19 Indonesia dimulai dengan menghadapi Filipina pada 17 Juli 
Indonesia bakal jadi tuan rumah pada ajang tersebut.
Kualifikasi Piala Asia U-20 2025 sendiri bakal digelar pada 21-29 September 2024.
Tim asuhan Indra Sjafri tersebut bakal menghadapi Yaman, Timor Leste, dan Maladewa.
Jadwal ASEAN Cup U-19 2024
- Matchday I: 17 Juli 2024
 
Timnas U-19 Indonesia vs Filipina - 19.30 WIB - Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya
- Matchday II: 20 Juli 2024
 
Timnas U-19 Indonesia vs Kamboja - 19.30 WIB - Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya
- Matchday III: 23 Juli 2024
 
Timnas U-19 Indonesia vs Timor Leste - 19.30 WIB - Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya
(*)
Artikel ini telah tayang di Bolasport.com dengan judul "ASEAN Cup U-16 2024 Tuntas, Giliran Timnas U-19 Indonesia di ASEAN Cup U-19 2024, Mulai Tengah Bulan Ini."
Sumber: BolaSport.com
ANDA MUNGKIN MENYUKAI
			
			
		Berita Terkait :#Timnas Indonesia 
  
		
		| Untungnya Patrick Kluivert: Pulang Dapat Cuan, Kini Dilirik Ajax Amsterdam, Kontras Timnas Indonesia | 
				      										 
												      	 |  
				    
|---|
| Timnas Indonesia Bikin Mantan AS Roma Menyesal: Singgung Dosa Timnas Belgia, Seret Walsh & Ragnar | 
				      										 
												      	 |  
				    
|---|
| Berlian Abroad Timnas Indonesia Kans Punya Klub Baru di Putaran 2? Eks Klub Verdonk Ungkap Pengakuan | 
				      										 
												      	 |  
				    
|---|
| Timnas Indonesia Potensi Dapat Keuntungan setelah FIFA akan Gelar ASEAN CUP yang Diikuti 11 Negara | 
				      										 
												      	 |  
				    
|---|
| Bestie STY Klarifikasi pasca-Ucap Pilar Persib Biang Keladi Hasil Imbang Timnas Indonesia Vs Bahrain | 
				      										 
												      	 |  
				    
|---|