Breaking News:

Liga 1

Sempat Sepakat dengan Persebaya, PSS Sleman Justru Terdepan dalam Perburuan Kapten Madura United

Fachruddin sendiri kabarnya akan meninggalkan Madura United setelah Liga 1 2023/2024. PSS Sleman berebut dengan Persebaya untuk mendatangkan sosoknya.

Penulis: ElfanNugg
Editor: Rekarinta Vintoko
Instagram@fachruddinjt
Foto Fachruddin Aryanto saat latihan memakai seragam Madura United. Sempat Sepakat dengan Persebaya, PSS Sleman Justru Terdepan dalam Perburuan Kapten Madura United 


Fachruddin Aryanto mengantarkan Madura United sampai final meski kalah dari Persib Bandung dengan agregat 1-6.

Sementara itu kontrak Fachruddin bersama Madura United berakhir di akhir musim ini.

Fachruddin merupakan sosok paling senior di Madura United.

Bek berlabel Timnas Indonesia itu kurang lebih sudah delapan musim membela Madura United.

Fachruddin mulai gabung Madura United pada awal tahun 2017 lalu.

Total, Fachruddin sudah tampil dalam 145 pertandingan bersama Madua United.

Hasilnya, bek berusia 35 tahun itu mencetak 4 gol dan 3 assist.

(TribunWow/Elfan Fajar Nugroho)

Halaman 2/2
Tags:
Liga 1Persebaya SurabayaPSS SlemanMadura UnitedFachruddin Aryanto
Rekomendasi untuk Anda
ANDA MUNGKIN MENYUKAI

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved