Piala Asia U23
Profil Josef Al-Imam: Bek Tangguh Irak U-23, Bakal Merepotkan Lini Serang Timnas U23 Indonesia
Intip profil Josef Al-Imam, bek muda tangguh yang akan mengunci lini serang Timnas U23 Indonesia jelang Piala Asia U-23 2024.
|
Penulis: Magang TribunWow
Editor: Lailatun Niqmah
Instagram/@josefalimam
Potret Josef Al-Imam dan foto skuad klub BK Olympic. Intip profil Josef Al-Imam, bek muda tangguh yang akan mengunci lini serang Timnas U23 Indonesia jelang Piala Asia U-23 2024.
Kemudian di Swedia U-19 tahun 2022, mengikuti 4 pertandingan.
Lalu debut di Iraq U-23 tahun 2023, mengikuti 7 pertandingan.
Profil Josef Al-Imam
Nama lengkap: Josef Al-Imam
Tanggal lahir / Umur: 27 Juli 2004 (19)
Kewarganegaraan: Irak Swedia
Posisi: Bek - Bek-Tengah
Kaki dominan: kiri
Agen pemain: Westland Group
Klub Saat Ini: BK Olympic
Bergabung: 1 Februari 2024
Kontrak berakhir: 31 Desember 2024
Catatan Statistik
BK Olympic, 13 pertandingan, 2 gol, 1 assist, 1.159 menit bermain.
Malmo FF YL, 3 pertandingan, 270 menit bermain.
(TribunWow.com/Magang/Dyana Putri Widiyanti)
Ikuti Saluran WhatsApp TribunWow dan Google News TribunWow untuk update berita populer lainnya
ANDA MUNGKIN MENYUKAI
Berita Terkait :#Piala Asia U23
| Tanpa Timnas U-23 Indonesia, Ini Pembagian Grup Piala Asia U-23 2026, Ada 2 Wakil ASEAN |
|
|---|
| Timnas U-23 Indonesia 6 Kali Gagal Lolos ke Piala Asia U23, Prestasi Terbaik Bersama Shin Tae-yong |
|
|---|
| 16 Negara yang Berlaga di Piala AFF U23 Arab Saudi: ASEAN Ada 2 Perwakilan, Indonesia Gak Diajak |
|
|---|
| 1 Penghargaan Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U23, Struick Jadi Future Star of the Tournament |
|
|---|
| Cara Vote Rafael Struick di Piala Asia U-23 untuk Jadi Future Star, Bersaing dengan 5 Pemain Lain |
|
|---|