Liga 1
Kans Arema FC Keluar dari Zona Merah: Wajib Kalahkan Persija, Berharap Tuah dari PSS, Aremania Simak
Berikut peluang Arema FC untuk keluar dari zona merah Liga 1 2023 di gelaran pekan ke-26 Liga 1 2023.
Penulis: Aulia Majid
Editor: auliamajd
Instagram @Aremafcofficial
Skuad Arema FC pada gelaran Liga 1 2023/2024. Berikut peluang Arema FC untuk keluar dari zona merah Liga 1 2023 di gelaran pekan ke-26 Liga 1 2023.
Ariel Lucero yang telah membukukan tiga assist untuk Arema FC di Liga 1 2023 ini memiliki kontrak yang bakal habis pada 30 Juni 2024 kelak.
Sedangkan Syaeful Anwar yang musim lalu sempat menepi cukup lama dari Arema FC karena cedera ACL tersebut bakal habis masa baktinya pada akhir musim ini, meski memiliki opsi perpanjangan selama satu musim di Singo Edan kelak.
Bersama Arema FC di Liga 1 2023 ini, Syaeful Anwar sudah tampil sebanyak 14 kali untuk mengawal lini pertahanan Singo Edan.
Tentu, bakal menjadi tugas berat bagi manajemen Arema FC untuk memagari pemainnya dari ambang pintu keluar di musim ini.
Menarik untuk dinantikan bagaimana skema transfer dari Arema FC di sisa gelaran Liga 1 2023 mendatang.

(TribunWow.com/Aulia)
ANDA MUNGKIN MENYUKAI
Baca Juga