Timnas Indonesia
Sandy Walsh dan Marselino Sudah Mencoblos, Bagaimana Shayne Pattynama yang juga Berada di Belgia?
Shayne Pattynama yang merupakan pemain naturalisasi Indonesia juga sudah mendapatkan hak pilih sebagai WNI.
Editor: Tiffany Marantika Dewi
Instagram/s.pattynama
Debut Shayne Pattynama saat membela Timnas Indonesia lawan Argentina FIFA Matchday Juni 2023.
Sang petugas mengatakan, Sandy boleh memilih Pileg dari kertas suara, namun jika ia tak tahu siapa nama yang akan dicoblos, maka boleh hanya memilih logo partainya saja.
Begitu pula untuk Pilpres, petugas menjelaskan Sandy Walsh bisa mencoblos di bagian nama, atau nomor atau foto pasangan.
Setelahnya, barulah Marselino Ferdinan yang melakukan pencoblosan.
Terlihat Sandy Walsh mencoblos di bilik TPS 1 sementara Marcelino mencoblos di bilik TPS 3. (TribunWow.com)
Sumber: TribunWow.com
ANDA MUNGKIN MENYUKAI
Berita Terkait :#Timnas Indonesia
| Sejarah 10 Tahun Lalu Berulang: Tak Ada Garuda Calling untuk Timnas Indonesia di FIFA Matchday |
|
|---|
| Timnas Indonesia Jadi Satu-satunya Negara ASEAN yang Tak Berpartisipasi dalam FIFA Matchday November |
|
|---|
| Jadwal Timnas U-22 Indonesia Laga Friendly Match Vs Mali: Ada Ivar Jenner hingga Mauro Zijlstra |
|
|---|
| Timnas Indonesia Pusing: Haye & Pattynama Disanksi Berat FIFA, Bobotoh Beri Respons Mencengangkan |
|
|---|
| Kabar Buruk Timnas Indonesia: Berlian Persib & Buriram Disanksi Berat FIFA, PSSI Ikut Kena Getahnya |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wow/foto/bank/originals/Debut-Shayne-Pattynama-saat-membela-Timnas-Indonesia-lawan-Argentina-FIFA-Matchday-Juni-2023.jpg)