Timnas Indonesia
Persaingan Kiper Timnas Indonesia: Nadeo Kembali Dilupakan, Shin Tae-yong Panggil 2 Kiper Cedera
Dari 29 pemain yang dipanggil, tiga di antaranya merupakan pemain yang berposisi sebagai penjaga gawang.
Penulis: ElfanNugg
Editor: Elfan Fajar Nugroho
Menurut Dokter tim Persis Solo, Iwan Wahyu Utomo, Riyandi mengeluhkan rasa sakit di kaki kirinya karena salah tumpuan.
"Riyandi juga lututnya salah tumpuan juga. Lutut kirinya sakit, satu sampai dua hari bebas bengkak nanti kita MRI," kata Iwan, dikutip dari BolaSport.com.
Berikut Daftar 29 Pemain Timnas Indonesia TC Turki
Kiper:
1. Syahrul Trisna - Persikabo
2. Muhamad Riyandi - Persis Solo
3. Ernando Ari - Persebaya Surabaya
Belakang:
4. Justin Hubner - Wolverhampton
5. M. Edo Febriansah - Persib Bandung
6. Wahyu Prasetyo - PSIS Semarang
7. Rizky Ridho - Persija Jakarta
8. Jordi Amat - Johor Darul Tazim FC
9. Elkan Baggott - Ipswich Town
10. Sandy Walsh - KV Mechelen
11. Shayne Pattynama - Viking FK
12. Asnawi Mangkualam - Jeonnam Dragons
13. Pratama Arhan - Tokyo Verdy
Tengah:
14. Saddil Ramdani - Sabah FC
15. Marc Klok - Persib Bandung
16. Ricky Kambuaya - Dewa United
17. Witan Sulaeman - Persija Jakarta
18. Egy Maulana - Dewa United
19. Adam Alis - Borneo FC
20. Arkhan Fikri - Arema FC
21. Yakob Sayuri - PSM Makassar
22. Yance Sayuri - PSM Makassar
23. Marselino Ferdinan - KMSK Deinze
24. Ivar Jenner - Jong Utrecht
Depan:
25. Hokky Caraka - PSS Sleman
26. Ramadhan Sananta - Persis Solo
27. Dendy Sulistyawan - Bhayangkara Presisi FC
28. Dimas Drajad - Persikabo
29. Rafael Struick - ADO Den Haag
(TribunWow.com)
| Untungnya Patrick Kluivert: Pulang Dapat Cuan, Kini Dilirik Ajax Amsterdam, Kontras Timnas Indonesia |
|
|---|
| Timnas Indonesia Bikin Mantan AS Roma Menyesal: Singgung Dosa Timnas Belgia, Seret Walsh & Ragnar |
|
|---|
| Berlian Abroad Timnas Indonesia Kans Punya Klub Baru di Putaran 2? Eks Klub Verdonk Ungkap Pengakuan |
|
|---|
| Timnas Indonesia Potensi Dapat Keuntungan setelah FIFA akan Gelar ASEAN CUP yang Diikuti 11 Negara |
|
|---|
| Bestie STY Klarifikasi pasca-Ucap Pilar Persib Biang Keladi Hasil Imbang Timnas Indonesia Vs Bahrain |
|
|---|