Timnas Indonesia
Mengerikan, Ini Formasi Timnas Abroad Indonesia, Hanya Kurang Posisi Penjaga Gawang
Total, Shin Tae-yong memanggil 11 pemain abroad atau yang berkompetisi di luar negeri untuk membela Timnas Indonesia.
Editor: Elfan Fajar Nugroho
Libya dan Iran mungkin bisa jadi pemecah permasalahan Timnas Indonesia kala berjumpa tim-tim kuat seperti Jepang dan Irak.
Lantas seperti apa miniatur Timnas Indonesia dengan menggunakan para pemain abroad ini? Minus seorang kiper asli yang diisi Pratama Arhan.
Berikut susunan pemain miniatur Timnas Indonesia berisi para pemain abroad yang mendapatkan panggilan mengikuti TC timnas Indonesia di Turki:
Timnas Indonesia - Formasi (4-4-2)
Kiper: Pratama Arhan (Tokyo Verdy)
Bek: Justin Hubner (Wolverhamton), Jordi Amat (Johor Darul Takzim), Elkan Baggott (Ipswich Town), Sandy Walsh (KV Mechelen)
Gelandang: Shayne Pattynama (Viking FK), Asnawi Mangkualam (Jeonnam Dragons), Saddil Ramdani (Sabah FC) Marselino Ferdinan (KMSK Deinze)
Depan: Ivar Jenner (Jong Utrecht), Rafael Struick (ADO Den Haag)
Pelatih: Shin Tae-yong (Korea Selatan)
Artikel ini telah tayang di SuperBall.id dengan judul Piala Asia 2023 - 11 Pemain Abroad Dipanggil, Bisa Dibikin Miniatur Timnas Indonesia
Sumber: SuperBall.id
| Kluivert Tetiba Dapat Ucapan Terima Kasih dari AFC usai Dipecat, Fan Timnas Indonesia Komentar Sinis |
|
|---|
| Mencla-mencle, Ucapan Lawas Alex Pastoor Disorot setelah Sebut Timnas Indonesia Tak Logis ke Pildun |
|
|---|
| PSSI Mau Nunggu Apa Lagi? STY Blak-blakan Prioritaskan Timnas Indonesia, Ini Sederet Profitnya |
|
|---|
| Sederet Bintang yang Potensi Nangis jika Shin Tae-yong Latih Timnas Indonesia: 2 Nama Pensiun Dini? |
|
|---|
| Reaksi Berang La Grande seusai Alex Pastoor Cela Timnas Indonesia Tak Logis ke Pildun: Anda Pengecut |
|
|---|