Terkini Daerah
Fakta Kecelakaan Siswa SMA di Solo Tabrak 3 Mobil, Ternyata Lakukan Kesalahan Fatal Berikut
Terungkap kronologi dan penyebab kecelakaan di mana seorang siswa SMA pengendara mobil Mercy menabrak 3 mobil lain.
Editor: Via
Sebab, pelaku masih di bawah umur.
"Sementara tidak. Masih anak-anak di bawah umur," jelas Kompol Agung.
Baca juga: VIRAL! Video Ambulans Puskesmas Lampung Tak Tolong Korban Kecelakaan, Sempat Berhenti lalu Pergi
Mobil yang dikendarai pelaku merupakan milik ayahnya sendiri.
"Punya bapaknya," tuturnya.
Ia belum bisa memastikan apakah ada unsur kelalaian ayahnya yang meminjamkan mobil kepada anaknya yang di bawah umur.
"Sementara baru dimintai keterangan dulu. Hasil pemeriksaan tadi. Ya nanti didalami dulu," jelasnya.
Sebelum kejadian ini pelaku bermain futsal.
Dari hasil pemeriksaan tidak ada tanda-tanda pelaku meminum alkohol.
"Habis main futsal. Pulang main futsal seragam kaos futsal. Karena panik aja. Bingung," terangnya. (*)
Artikel ini telah tayang di TribunSolo.com dengan judul Kronologi Bocah SMA Tabrak Tiga Mobil di Solo, Gegara Salah, Mau Injak Rem Malah Injak Gas
Pemuda di Semarang Culik Anak dan Paksa Lakukan Hal Tak Senonoh, Polisi: Ada Video Korban Lain |
![]() |
---|
Romo Leo Mali Serahkan Amicus Curiae untuk Kasus Eks Kapolres Ngada soal Kejahatan Seksual Anak |
![]() |
---|
Pemancing Dapat Jasad di Pantai Golong Kebumen, Korban Sudah Terseret Ombak selama 2 Hari |
![]() |
---|
Ajak Masyarakat Desa di Klaten Sadar Lingkungan, Mahasiswa KKN Unisri Buat Plangkat & Pojok Tanam |
![]() |
---|
Tingkatkan Kesadaran Kebangsaan Warga, Mahasiswa KKN 68 UNISRI Gelar HUT ke-80 RI di Desa Manjung |
![]() |
---|