Persib Bandung
Jumpa Persebaya Surabaya, Striker Persib Bandung Ini Ingin Mengulang Catatan Pribadinya Musim Lalu
Persib Bandung akan melawan Persebaya Surabaya jelang laga lanjutan Piala Presiden 2022 mendatang.
Penulis: Aulia Majid
Editor: Rekarinta Vintoko
"No words to describe this emotion.
My first goal at home in front of our wonderful supports that put on a show in the stands.
Despite the draw, we were always looking for victory standing up like men.
So we will remain loyal to good football and respect everyone who watches us. And for more we will keep fighting for our goal to win!
Let’s keep it up"
"(Tidak ada kata-kata untuk menggambarkan emosi ini.
Gol pertama saya di kandang di depan dukungan luar biasa kami yang ditampilkan di tribun.
Meskipun seri, kami selalu mencari kemenangan dengan berdiri seperti laki-laki.
Jadi kami akan tetap setia pada sepakbola yang bagus dan menghormati semua orang yang menonton kami. Dan untuk lebih, kami akan terus berjuang untuk tujuan kami untuk menang!
Mari kita teruskan)."
Bobotoh membalas ungkapan hati David da Silva melalui kolom komentar.
Banyak Bobotoh yang meminta David da Silva terus mencetak gol untuk Persib Bandung.
"MEXT MATCH LAWAN MANTAN DAVID," komentar akun @muhammadfauzanal_.
"Golkeun deui papa david ka gawang persebay," tulis akun @akmal_secondthrift.
"Bagus papa David," komentar akun @mrf_10_official.
"Mantap emang si mamang iyeumah lah," tulis akun @st.anisaa.
"Lanjutkan David,petingmah ngalawan molor FC drama fc ngeselin," komentar akun @ramwiesta.
(TribunWow.com/Aulia/Khis)
Baca juga berita lain terkait Persib Bandung
Sebagian artikel ini telah tayang di TribunJabar.com dengan judul David Da Silva Cetak Gol untuk Persib Bandung ke Gawang Persebaya di Liga 1, Semoga Besok Terulang