Lirik Lagu
Kunci (Chord) Gitar dan Lirik Lagu 'Amin Paling Serius' - Sal Priadi feat Nadin Amizah
Berikut kunci (chord) gitar dan lirik lagu 'Amin Paling Serius' dari Sal Priadi dan Nadin Amizah.
Penulis: Maria Novena Cahyaning Tyas
Editor: Ananda Putri Octaviani
TRIBUNWOW.COM - Penyanyi Sal Priadi menggandeng Nadin Amizah dalam lagu 'Amin Paling Serius'.
Dikutip TribunWow.com dari Kompas.com, lagu 'Amin Paling Serius' ini dirilis pada 29 Mei 2019.
Di YouTube milik Sal Priadi, lagu ini sudah ditonton lebih dari satu juta kali.
Melalui penuturannya pada Kompas.com, Sal Priadi menceritakan bahwa lagu tersebut ditujukan untuk orang-orang agar lebih khusyuk dalam memanjatkan doa.
"Lagu Amin Paling Serius ini aku tulis buat orang yang kadang-kadang suka lupa kapan terakhir kali kita amini doa orang paling serius, 'selamat ya', gitu-gitu doang. Kita sering kali aminnya cuma numpang lewat doang," ucap Sal saat ditemui di Grand Indonesia, Jakarta Pusat, Rabu (10/7/2019).
• Lirik Lagu dan Video Klip Tak Tahu Malu - Atmosfera, Sering Digunakan di Aplikasi TikTok
Berikut kunci (chord) gitar dan lirik lagu 'Amin Paling Serius' dari Sal Priadi dan Nadin Amizah:
[Intro]
Gmaj7 Cmaj7 Gmaj7 Cmaj7
Em7 D C#dim Am7 D
[Verse 1]
Gmaj7 Cmaj7
Aku tahu kamu lahir dari
Gmaj7 D
Cantik utuh cahaya rembulan
Em
Sedang aku dari badai
Cmaj7
Marah riuh yang berisik
Am7 D F#
Juga banyak hal-hal yang sedih
[Verse 2]
Bmaj7 Emaj7
Tapi menurut aku kamu cemerlang
Bmaj7 F#m B
Mampu melahirkan bintang-bintang
Emaj7 C#m
Menurutku ini juga karena hebatnya badaimu
C#dim F#
Juga karena lembutnya tuturmu
[Pre-Chorus]
G#m D#7
'Tuk petualangan ini
G#m D#7 E
Mari kita ketuk pintu yang sama
C#m
Membawa amin paling serius
F#
Seluruh dunia
[Chorus]
Bmaj7
Bayangkan betapa
G#m
Cantik dan lucunya
C#m7
Gemuruh petir ini
F# D#m7
Disanding rintik-rintik yang gemas
G#7
Dan merayakan
C#m7
Amin paling serius
F#7
Seluruh dunia
[Interlude]
Em7 A7 Dmaj7 Dm7 G7 Cmaj7
C#m7 F#7
[Verse 3]
Bmaj7 Emaj7
Aku tahu kamu tumbuh dari
Bmaj7 F Gm
Keras kasar sebuah kerutan
G#m7
Sedang aku dari pilu
Emaj7
Aman yang terlalu palsu
C#m7 F#
Juga semua yang terlalu baik
[Verse 4]
Gmaj7 Cmaj7
Tapi menurut aku kamu cemerlang
Gmaj7 Gm7 Cmaj7
Mampu melahirkan bintang-bintang
Em7 Cmaj7
Menurutku ini juga karena lembutnya sikapmu
Am7 D
Juga sabarmu yang nomor satu
[Pre-Chorus]
Em7 B
'Tuk petualangan ini
Em7 B Am7
Mari kita ketuk pintu yang sama
Am7
Membawa amin paling serius
D7
Seluruh dunia
[Chorus]
Gmaj7
Bayangkan betapa
Em7
Cantik dan lucunya
Am7
Gemuruh petir ini
D Bm7
Disanding rintik-rintik yang gemas
E7
Dan merayakan
Am7
Amin paling serius
D Cm Bm
Seluruh dunia
[Outro]
Am7
Amin paling serius
D Gmaj7
Seluruh dunia
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wow/foto/bank/originals/amiiiiin.jpg)