Breaking News:

Liga Indonesia

Jelang Lawan Persib Bandung di Pekan Kelima Liga 1, Madura United Ditimpa Hal Buruk

Madura United akan menghadapi Persib Bandung pada pada pekan kelima Liga 1 2019 di Stadion Si Jalak Harupat.

Penulis: Mariah Gipty
Editor: Tiffany Marantika Dewi
Instagram/@maduraunited.fc
Pemain Madura United mendapat kabar buruk jelang melawan Persib Bandung pada Minggu (23/6/2019). 

Kini, Madura United hanya dapat memainkan dua pemain asing saja, yakni Aleksandar Rakic dan Jaimerson Xavier.

Absennya Zah Rahan tersebut seperti saat Madura United pada laga melawan Persebaya Surabaya, Rabu (19/6/2019).

Demikian pula, susunan pemain Madura United melawan Persib Bandung tampaknya tak jauh berbeda saat melawan Persebaya Surabaya.

Belum Pernah Menang Lawan Madura United, Begini Komentar Pelatih Persib Bandung Robert Alberts

Gelandang Madura United, Zah Rahan
Gelandang Madura United, Zah Rahan (BolaSport.com)

Berikut prediksi susunan pemain Madura United demi lawan Persib Bandung:

Madura United :

Kiper:

Muhammad Ridho

Bek:

Andik Rendika Rama

Fandry Imbiri

Jaimerson Xavier

Marckho Sandi

Gelandang:

Asep Berlian

Zulfiandi

Andik Vermansah

Depan:

Alberto Goncalves

Greg Nwokolo

Aleksandar Rakic.

(TribunWow.com/Mariah Gipty)

WOW TODAY:

Tags:
Persib BandungBerita Persib BandungLiga 1 IndonesiaMadura United
Rekomendasi untuk Anda
ANDA MUNGKIN MENYUKAI
AA

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved