Breaking News:

6 Hal Seru yang Bisa Dilakukan Secara Gratis di Tokyo

Meski dikenal dengan kota yang apa-apanya mahal, ternyata masih ada beberapa hal menyenangkan yang bisa dilakukan di Tokyo

Editor: Wulan Kurnia Putri
IST
Tokyo 

Karena sangat ramai, lebih baik kamu datang seawal mungkin untuk melihatnya.

6. Kuil Meiji dan Harajuku

(Instagram/hoahongjapan38)

Tidak jauh dari Stasiun Harajuku, kamu bisa berkunjung ke Kuil Meiji.

Terletak di dalam Yoyogi Park, kuil ini menawarkan ketenangan di jantung kota Tokyo.

Sementara itu, di sisi lain stasiun kamu bisa jalan-jalan di area shopping Harajuku.

Harajuku merupakan tempat berkumpulnya orang-orang paling kreatif, juga menjadi tempat paling individual di Tokyo.

Di sini, kamu juga boleh kok kalau hanya ingin jalan-jalan sambil melihat-lihat alias window shopping saja. (*)

Artikel ini telah tayang di Tribuntravel.com dengan judul Dikenal Kota Serba Mahal, 6 Hal Seru Ini Masih Bisa Dilakukan dengan Gratis di Tokyo

Halaman 3/3
Tags:
TokyoTribunWow.com
Rekomendasi untuk Anda
ANDA MUNGKIN MENYUKAI

BERITA TERKINI

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved