Liga Indonesia 2018
Hasil Liga 1 2018: Gol Perdana Ilija Spasojevic Buat Persela Lamongan Gagal Menang atas Bali United
Striker naturalisasi Ilija Spasojevic cetak gol pertama pada kompetisi domestic sekaligus menyelamatkan Bali United dari kekalahan.
Editor: Claudia Noventa
Persela: Dwi Kuswanto; Eki Taufik, Wallace, Samsul Arifin, Arif Satriya, Abdul Baasith, Diego Assis, Guntur Triaji/Sugeng Effendy (78’), Shohei Matsunaga, Louis Arnaud, Fahmi Al-Ayyubi/ Sadil Ramdani (57’)
Pelatih: Erick Ibrahim (asisten pelatih)
Bali United: Wawan Hendrawan; Dias Angga, Demerson Costa, Ahn Byung-gun, Ricky Fajrin, Stefano Lilipaly, Milos Krkotić/Sutanto Tan (88’), Fadil Sausu, Gede Sukadana/Ahmad Agung (46’), Irfan Bachdim/Nyoman Sukarja (82’), Ilija Spasojević
Pelatih: Eko Purjianto (asisten pelatih)
(*)
Artikel ini telah tayang di Bolasport dengan judul Kemenangan Perdana Persela di Surajaya pada Liga 1 2018 Gagal Karena 'Ulah' Dua Pemain Naturalisasi