Breaking News:

Video Pernikahan Chicco Putri Marino Diunggah, Ada yang Beda Dari yang Lain

Chicco Jerikho unggah video pernikahannya, ada hal beda yang menjadi sorotan dalam video tersebut.

Penulis: Bima Sandria Argasona
Editor: Bima Sandria Argasona
Instagram
Chicco Jerikho dan Putri Marino 

TRIBUNWOW.COM - Chicco Jerikho mengunggah foto pernikahannnya bersama Putri Marino.

Berdasarkan pantauan dari TribunWow.com, Chicco mengunggahnya, pada Kamis (8/3/2018).

Dalam video tersebut menunjukkan serangkain pernikahan Chicco dan Marino selama satu hari penuh.

Mulai dari mereka yang baru bangun tidur dan bersiap untuk mandi.

BACA: Gol Stefano Lilipaly Masuk Nominasi Gol Terbaik Piala AFC 2018, Begini Caranya Vote!

Dari mereka yang selesai mandi hingga bersiap untuk menuju pemberkatan.

Suasana khitmat juga terlihat dalam video tersebut saat prosesi pemberkatan.

Apalagi, saat kedua mempelai melakoni prosesi sungkeman guna meminta restu orangtua.

Setelah itu, keduanya terlihat bahagia keluar dari ruangan prosesi pemberkatan.

BACA JUGA: Deretan Kegiatan Bianca Jodie Usai Keluar dari Indonesian Idol, Banjir Tawaran dari Berbagai Pihak

Chicco dan Marino yang keluar dengan wajah yang bahagia, disambut meriah dengan teman-teman dan saudaranya yang hadir.

Tak hanya sampai di situ, dalam video tersebut juga menunjukkan acara makan malam pasca pemberkatan.

Tak seperti video pernikahan pada umumnya, ada yang berbeda dari video pernikahan Chicco dan Marino.

Pemilihan musik yang dijadikan latar video ini menjadi sorotan.

BACA: Kesederhanaan Pernikahan Ilham Fauzi, Mantan Personel Smash Jadi Sorotan

Sumber: TribunWow.com
Halaman 1/2
Tags:
Chicco JerikhoPutri MarinoBaliInstagram
Rekomendasi untuk Anda
ANDA MUNGKIN MENYUKAI

BERITA TERKINI

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved