Breaking News:

Komplain Pelayanan Penerbangan, Ika Natassa Malah Dibully Netizen Gara-gara Hal Sepele

Penulis novel Critical Eleven memberikan komplain terhadap pelayanan penerbangan Garuda. Bukannya dibantu, dia malah dibully netizen.

Penulis: Hestin Nurindah Lestari
Editor: Hestin Nurindah Lestari
instagram

Dari situlah, muncul komentar bully-an dari para netizen.

@mollendowski: "Menilai grammar orang dan menyuruhnya untuk belajar bahasa Inggris ketika dia sendiri menggunakan kata 'tertatih-tatih' LOL."

Ika Natassa menimpali bully-an tersebut dengan terbuka.

Ada pula komentar seperti ini.

Namun Ika Natassa hanya meladeninya dengan terbuka.

Di akhir postingannya meladeni bully-an para netizen, Ika Natassa menuliskan bahwa dia tidak bermaksud menjatuhkan.

Karena penerbangan Garuda adalah penerbangan favoritnya, dia hanya mau memberikan perubahan yang lebih baik. (TribunWow.com / Hestin Nurindah)

Halaman 2/2
Tags:
Ika NatassaCritical ElevenTwitter
Rekomendasi untuk Anda
ANDA MUNGKIN MENYUKAI

BERITA TERKINI

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved