Breaking News:

Mengidap Kanker dan Stroke, Ibunda Natalie Sarah Tutup Usia

Kabar duka datang dari pesinetron Natalie Sarah yang baru saja melepas kepergian sang Ibunda.

Penulis: Ekarista Rahmawati Putri
Editor: Maya Nirmala Tyas Lalita
Instagram
Natalie Sarah dan Ibunda 

Nurmiati pernah menjalani operasi untuk mengangkat sel kanker.

Namun pada Januari 2017, sel kanker diketahui muncul lagi.

Ibundanya lantas mulai menjalani pengobatan dari Maret hingga Juni.

"Cuma selagi menjalani kemo keempat ada penyakit baru, gejala stroke. Jadi kakinya enggak bisa jalan, lidahnya cadel, lama-kelamaan enggak bisa ngomong, perutnya udah enggak bisa cerna apa-apa, jadi kayak udah enggak bisa," ujar Natalie.

Jenazah ibunya saat ini disemayamkan di rumah duka di kawasan Perumnas Klender, Jalan I Gusti Ngurah Rai, Jakarta Timur.

Rencananya akan dimakamkan di TPU Pondok Ranggon sore nanti. (TribunWow.com/Ekarista Rahmawati P.)

Sumber: TribunWow.com
Halaman 2/2
Tags:
Natalie SarahInstagramJakarta Timur
Rekomendasi untuk Anda
ANDA MUNGKIN MENYUKAI

BERITA TERKINI

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved