Breaking News:

Terjebak Nostalgia! Deretan Sinetron Remaja Tahun 2000an yang Bikin Kangen dan Baper Maksimal

Kamu kadang merasa kangen gak sih dengan sinetron jadul yang tayang di era tahun 2000an?

Penulis: Wulan Kurnia Putri
Editor: Wulan Kurnia Putri
KOLASE / NET
Sinetron remaja tahun 2000an 

TRIBUNWOW.COM - Tidak ada habisnya jika berbicara tentang sinetron indonesia.

Kamu kadang merasa kangen gak sih dengan sinetron jadul yang tayang di era tahun 2000an?

Deretan Pria Tampan yang Beradu Akting dengan Prilly Latuconsina, Nomor 4 Paling Heboh Bikin Baper!

Nah, untuk mengobati rasa kangen, tim TribunWow.com hadirkan sederet judul sinetron remaja, yang bisa bikin kamu terjebak nostalgia dan terbawa perasaan.

1. Disini Ada Setan

Sinetron ini ditayangkan sekitar tahun 2003.

Sejumlah tokoh papan atas membintangi sinetron ini, mulai dari Lia Ananta, Nagita Slavina, Intan Ayu dan Thomas Nawilis.

Meski bergenre horor, namun sinetron ini tetap dibumbui dengan cerita cinta.

Sinetron Disini Ada Setan
Sinetron Disini Ada Setan (NET)
Sinetron Disini Ada Setan
Sinetron Disini Ada Setan (NET)

2. Inikah Rasanya

Sinetron ini ditayangkan pada tahun 2003 hingga 2005.

Sejumlah bintang ternama terlibat dalam sineron ini, sebut saja Alyssa Soebandono yang berperan sebagai nadia, Gilbert marciano sebagai jason, hingga Nadia Vega sebagai Mini.

Sinetron ini menceritakan kisah persahabatannay antara Jason, Aldi yang diperankan oleh Aji Yusman, dan Jono yang diperankan oleh Rifky Balweel.

Sinetron Inikah Rasanya
Sinetron Inikah Rasanya (NET)

Sifat remaja yang selalu ingin tahu akhirnya membawa mereka dalam pengalaman yang unik.

Cerita dalam sinetron ini tentu diwarnai dengan kisa percintaan yang bikin penonton menjadi terbawa suasana.

Sinetron ini pernah berjaya dimasanya, dan digandrung oleh remaja.

Sinetron Inikah Rasanya
Sinetron Inikah Rasanya (NET)
Halaman
12
Sumber: TribunWow.com
Tags:
Raffi AhmadLaudya Cynthia BellaNia RamadhaniNagita Slavina
Rekomendasi untuk Anda
ANDA MUNGKIN MENYUKAI
AA

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved