TOPIK
Persik Kediri Vs Dewa United
-
Kekalahan memalukan Persik Kediri saat menjamu Dewa United membuat Persikmania jadi geram dan mendesak satu nama untuk out.
-
Kemenangan Dewa United atas Persik Kediri mampu membuat Banten Warriors kian memepet Persib Bandung di papan klasemen Liga 1 2024.
-
Sempat terjadi drama VAR dan mati lampu, skor 2-0 tetap bertahan untuk keunggulan Dewa United atas Persik Kediri di 45 menit pertama pekan ke-25.
-
Tak lama setelah penalti Dewa United atas Persik Kediri dibatalkan oleh VAR, Stadion Brawijaya mati lampu dan membuat laga ditunda terlebih dahulu.
-
Dewa United kian menjauh dari Persik Kediri seusai Alex Martins mampu mencetak gol di menit ke-20 pekan ke-25 Liga 1 2024.
-
Berkat tendangan chip Egy Maulana Vikri di menit ke-12, Dewa United berhasil unggul cepat atas Persik Kediri di pekan ke-25 Liga 1 2024.
-
Berikut ini susunan pemain dari Persik Kediri yang pincang untuk melawan Dewa United yang tampil dengan kekuatan penuh di pekan ke-25 Liga 1 2024.