Bursa Transfer Persija Jakarta
Sinyal Alarm Out 1 Bintang Persija Jakarta Jelang Kontra Persebaya: Bos Besar Sudah Beri Ultimatum
Sinyal alarm out 1 bintang Persija Jakarta jelang kontra Persebaya Surabaya, bos besar sudah beri ultimatum, Jakmania cek.
Penulis: Adi Manggala Saputro
Editor: adisaputro
Instagram @persija
CUPLIKAN FOTO BERSAMA- Potret pertandingan Borneo FC kontra Persija Jakarta di Stadion Segiri Samarinda, Minggu (28/9/2025). Sinyal alarm out 1 bintang Persija Jakarta jelang kontra Persebaya Surabaya, bos besar sudah beri ultimatum, Jakmania cek.
Ia sudah masuk ke ruang operasi pada 4 Agustus 2025 lalu.
"Kemungkinan waktu pemulihan pascaoperasi akan memakan waktu sekitar 4-6 bulan,” kata dr. Ande selaku tim medis tim.
Di musim lalu, Ryo Matsumura adalah andalan lini tengah dari Macan Kemayoran.
Idola The Jakmania itu berkontribusi dengan 8 gol dan 9 asisst selama musim 2024/2025.
Di ujung musim lalu, Ryo Matsumura juga dibekap cedera otot.
Saat itu ia kembali pulang ke Jepang untuk pemulihan.
(TribunWow.com/Adi Manggala S/Tiffany)
Baca Berita Menarik Lainnya di Google News
ANDA MUNGKIN MENYUKAI
Baca Juga
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wow/foto/bank/originals/Persija-2025n222.jpg)