Breaking News:

Profil

Sosok Penyerang Persib Bandung yang Tak Segacor Musim Lalu, Kans Dibuang saat Paruh Musim?

Inilah profil Ramon Tanque, penyerang anyar Persib Bandung yang belum berhasil mencetak satu gol pun sejak diresmikan pada Juli 2025.

Instagram @persib
PROFIL RAMON TANQUE - Potret suporter Persib Bandung (kiri) dan sosok Ramon Tanque (kanan). Inilah profil Ramon Tanque, penyerang anyar Persib Bandung yang belum berhasil mencetak satu gol pun sejak diresmikan pada Juli 2025. 

Baru pada musim 2023/2024 ia gabung ke FC Dornbirn, klub asal Austria.

Belum genap setahun, Ramon Tanque lalu bergabung dengan Visakha FC, klub asal Kamboja.

Baru setelah itu dirinya resmi hijrah di Perib Bandung pada 1 Juli 2025.

Pada laga Persib Bandung melawan Western Sydney Wanderers Agustus 2025, ia harus mengalami cedera soft tissue (jaringan lunak) di bagian interkostal (antara tulang rusuk).

Cedera ini bukan tergolong cedera serius.

Namun, ia harus istirahat setidaknya satu sampai dua minggu lamanya.

Kini, Ramon Tanque sudah pulih, dan telah membela Persib Bandung di beberapa pertandingan, namun sayang hingga pekan 7 masih belum bisa mencetak gol.

Profil Ramon Tanque

Nama lengkap: Ramon de Andrade Souza

Tanggal lahir / Umur: 10 Sep 1998 (27)

Tempat kelahiran: Belém, Brasil

Tinggi: 1,88 m

Kewarganegaraan: Brasil  

Posisi: Penyerang - Depan-Tengah

Agen pemain: Advance Sports

Klub Saat Ini: Persib Bandung

Sumber: TribunWow.com
Tags:
ProfilSosokRamon TanquePersib BandungSuper League 2025
Halaman 2 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
ANDA MUNGKIN MENYUKAI
AA

BERITA TERKINI

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved